Body Language of Criminal Offender Found in The Character of Debbie Ocean in Ocean’s Eight (2018) Movie

Twantiara, Hayyu BInar Rahjawani and Taufan Hendro Baskoro,, S.S., M.A. (2023) Body Language of Criminal Offender Found in The Character of Debbie Ocean in Ocean’s Eight (2018) Movie. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini membahas tentang bahasa tubuh pelaku wanita dalam film Ocean’s Eight karya Gary Ross. Penelitian ini bertujuan untuk lebih fokus pada pelaku perempuan dengan melihat gestur dan gerak-geriknya difilm Ocean’s 8 dalam kaitannya dengan perampokan dan menunjukkan bahwa perempuan memiliki kemungkinan melakukan tindakan kriminal berdasarkan keadaan psikologisnya. Penelitian ini menggunakan deskriptif kualitatif karena metode pengumpulan datanya berupa kalimat dan bukan angka. Karena penelitian ini bertujuan untuk fokus pada karakteristik pelaku perempuan, maka kriminologi psikologis akan membantu mengklarifikasi bagaimana lingkungan berpengaruh pada perilaku seseorang, yang akan termasuk dalam perilaku bawah sadar bahasa tubuh dan gerak tubuh. Angarita (2015) menyebutkan beberapa cara untuk membaca tanda tubuh, membaca isyarat untuk setiap perasaan, dan menemukan kebohongan dari perilaku mencurigakan pelaku seperti senyum dengan tatapan dingin, kontak fisik dengan objek, menyilangkan lengan atau kaki, menghindari kontak visual, tatapan curiga, langkah cepat, dan terus-menerus membuka dan menutup mata. Gerakan ini ditemukan dalam bahasa tubuh karakter utama. Kesimpulannya, penyajian pelaku perempuan dapat dianalisis dengan melihat gestur dan gerak. Ada banyak obyek dan perspektif yang dapat digunakan untuk menganalisis peran perempuan dalam kriminologi. Penelitian selanjutnya dapat mengambil objek yang berbeda seperti faktor sosiologis yang penting bagi pertumbuhan seseorang.

English Abstract

This research talks about the body language of female offender in Ocean’s Eight, a movie by Gary Ross. This study aims to be more focused on female offender by looking at her gestures and movements in Ocean’s 8 Movie in terms of robbery and show that woman have a possibility of doing criminal action based on the psychological circumstances. This research uses qualitative descriptive as the data collection method is in the form of sentences and not numbers. As this research aims to focus on the characteristics of a female offender, the psychological criminology will help to clarify how the environment take an effect on someone’s behavior, that will be included in subconscious behavior of body language and gestures. Angarita (2015) mentioned several ways to read a body signs, read gestures for every feeling, and discover lies of the offender’s suspicious behavior such as smile with cold looking, short contact with object, crosses arms or legs, avoiding visual contact, suspicious looking, rapid steps, and constantly opening and closing eyes. These gestures are found in the main character's body language. In conclusion, the presentation of female offender can be analyzed by looking at the gestures and movement. There are many objects and perspectives that can be used to analyze the role of women in criminology. Further research can take different objects such as the sociological factors which important to the growth of someone.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 0523120138
Uncontrolled Keywords: Ocean’s 8, pelaku wanita, bahasa tubuh, psikologi kriminal,Ocean’s 8, female offender, body language, psychological criminology
Subjects: 400 Language > 420 English and Old English (Anglo-Saxon)
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Bahasa dan Sastra Inggris
Depositing User: Sugeng Moelyono
Date Deposited: 10 Oct 2023 01:51
Last Modified: 10 Oct 2023 01:51
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/203602
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Hayyu BInar Rahjawani Twantiara.pdf
Restricted to Registered users only until 31 December 2025.

Download (2MB)

Actions (login required)

View Item View Item