Social Problems Exposed in Music Album A Brief Inquiry Into Online Relationship by The 1975

Nashrulloh, Hanif Prima and Dyah Eko Hapsari, M. Hum. (2020) Social Problems Exposed in Music Album A Brief Inquiry Into Online Relationship by The 1975. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Manusia adalah makhluk sosial yang merupakan bagian dari kelompok sosial. Sistem sosial akan segera terbentuk setelah sekelompok manusia saling berinteraksi. Sistem tersebut akan mempengaruhi atau bahkan mengubah kondisi dan hubungan sosial internal mereka. Namun, hidup di dalam kelompok sosial bisa menimbulkan masalah. Mereka dapat mengalami masalah sosial yang disebabkan oleh kecacatan anggota dalam kelompok mereka. Masalah yang muncul bisa bermacam-macam, dan bisa digolongkan ke beberapa kategori. Salah satu karya terkenal yang mengangkat masalah sosial yang biasa kita temui di dunia adalah album musik dari The 1975 yang berjudul A Brief Inquiry Into Online Relationship. Album in merupakan album studio ketiga milik The 1975 yang mengangkat tema utama tentang gaya hidup “modern” kita di dekade ini. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengungkap masalah sosial yang diangkat di album tersebut. Penelitian ini menggunakan pendekatan sosiologi pada karya sastra sebagai sudut pandang menganalisis data. Selanjutnya, teori masalah sosial digunakan cakupan besar seluruh penelitian. Penelitian ini juga membagi masalah sosial menjadi dua, yaitu perilaku menyimpang dan disorganisasi sosial. Data diambil dari lirik lagu A Brief Inquiry Into Online Relationship. Hasil penelitian yang didapat menunjukkan bahwa terdapat beberapa permsalahan sosial yang menjadi topik dari lagu-lagu dalam album. Berdasarkan klasifikasi yang sudah disebutkan sebelumnya, permasalah yang termasuk dalam perilaku menyimpang meliputi kecanduan obat-obatan terlarang, kekerasan senjata api, penyalahgunaan internet dan bunuh diri. Sedangkan, masalah yang termasuk dalam disorganisasi sosial adalah diskriminasi berdasarkan ras yang sering tejadi di Amerika Serikat. Untuk peneliti selanjutnya dianjurkan untuk lebih fokus pada aspek hubungan, pada dekade ini, yang terbangun secara online dari album ini.

English Abstract

Human is a social being that belongs to social groups. Social system will immediately be formed once a group of humans interacted with each other. The system will influence or even change their internal social condition and relationship. However, living in a social group could be problematic. They could encounter issues that are caused by their own internal component’s malformation. The problems vary and could be classified into categories. One of the popular works that display the social problems that we often encounter worldwide is a music album A Brief Inquiry Into Online Relationship by The 1975. This album is the third studio album by The 1975 that brought up our “modern” lifestyle in this decade as the main theme. The objective of the study is to disclose the social problems exposed in the album. This study used sociological approach to literature as the perspective to analyse the data. Furthermore, social problem theory is used to cover the whole research. This study categorizes the social problems into two classifications, which are deviant behaviour and social disorganization. The data was taken from the lyrics of A Brief Inquiry Into Online Relationship songs. The result of the research shows that there are number of problems that become the topic of the song. Based on the mentioned classifications, the problems that belong to deviant behaviour are drug addiction, gun violence, internet misuse, and suicide. Meanwhile, the problem that is included in social disorganization is racial discrimination which often happens in United States. The next researcher is suggested to put focus more on the relationship aspect that is formed online in this decade from the album.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 0520120187
Uncontrolled Keywords: Sociological approach, social problem, song lyric, The 1975, A Brief Inquiry Into Online Relationship, Pendekatan sosiologi, masalah sosial, lirik lagu, The 1975, A Brief Inquiry Into Online Relationship
Subjects: 400 Language > 420 English and Old English (Anglo-Saxon)
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Bahasa dan Sastra Inggris
Depositing User: Sugeng Moelyono
Date Deposited: 11 May 2023 06:32
Last Modified: 23 Sep 2024 06:31
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/199394
[thumbnail of Hanif Prima Nashrulloh.pdf] Text
Hanif Prima Nashrulloh.pdf

Download (1MB)

Actions (login required)

View Item View Item