Efek dari Trauma Masa Kecil yang Tidak Ditangani Pada Orang Dewasa, Tercermin dalam Novel The Invisible Guardian oleh Dolores Redondo.

Shafa Salsabila, Nabila (2022) Efek dari Trauma Masa Kecil yang Tidak Ditangani Pada Orang Dewasa, Tercermin dalam Novel The Invisible Guardian oleh Dolores Redondo. Magister thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Saat bertumbuh besar, terkadang orang tua tanpa sengaja memberikan trauma kepada anaknya, tetapi pada beberapa kasus, ada orang tua yang sengaja memberi trauma kepada anaknya. Saat sang anak bertambah besar, efek dari peristiwa traumatis ini tidak hilang begitu saja dari kehidupan sang penyintas. Penelitian ini menganalisis efek yang ditinggalkan dari masa kecil traumatis, pada kehidupan dewasa Amaia Salazar, seorang Inspektur Pembunuhan yang terpaksa kembali ke kampung halamannya, dan tempat dimana masa kecil traumatis yang terjadi. Penelitian ini menggunakan pendekatan Psikologi Sastra sebagai landasan teori utama. Hasil dari penelitian ini menunjukan beberapa efek yang ditinggalkan dari masa kecil traumatis Amaia. Amaia diperlihatkan memiliki insomnia dan mimpi buruk yang sering, masalah dengan insting maternal dan kewanitaannya, dan kilas balik dan trauma ulang. Saran untuk peneliti selanjutnya, dapat fokus pada Pendekatan Feminisme Sastra, untuk mempelajari Amaia sebagai Inspektur Pembunuhan, seorang wanita dalam bidang pekerjaan yang didominasi laki-laki

English Abstract

Growing up, sometimes parent(s) unconsciously inflicts trauma on their child, but in some cases, the parent(s) intentionally inflicts harm to their child. As the child grows older, the impact of these traumatic events did not disappear that easily from the survivor’s life. This study analyzed the impact left by traumatic childhood on the adult life of Amaia Salazar, a Homicide Inspector who is obliged to go back to her hometown, a place where this traumatic childhood takes place in her childhood life. This study used the Psychological Approach to Literature as the main theoretical framework. Results from this study display some of the impact left by Amaia’s traumatizing childhood. Amaia is shown to have insomnia and frequent nightmares, problems with her maternal instinct and womanhood, and flashbacks and re-traumatization. All of these are the combined impact of a traumatic childhood. My suggestion for future researchers is to focus on using Feminism Approach to Literature, to study Amaia as a Homicide Inspector, a female Inspector in a male-dominated work field

Item Type: Thesis (Magister)
Identification Number: 0422120011
Uncontrolled Keywords: Psikologi, Trauma Masa Kecil, Efek.
Subjects: 400 Language > 420 English and Old English (Anglo-Saxon)
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Bahasa dan Sastra Inggris
Depositing User: Unnamed user with username nova
Date Deposited: 30 Jan 2023 01:43
Last Modified: 30 Jan 2023 01:43
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/197044
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
NABILA SHAFA SALSABILA.pdf
Restricted to Registered users only until 31 December 2024.

Download (1MB)

Actions (login required)

View Item View Item