Analisis Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Indeks Pembangunan Manusia Pada Satuan Wilayah Pengembangan (Swp) Jember Sekitarnya Dan Madura Kepulauan

Rizqullah, Naufal Fadzil and Prof. Devanto Shasta Pratomo, , SE., M.Si., Ph.D (2021) Analisis Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Indeks Pembangunan Manusia Pada Satuan Wilayah Pengembangan (Swp) Jember Sekitarnya Dan Madura Kepulauan. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui dampak dari adanya faktor kemiskinan, pertumbuhan ekonomi, pengeluaran pemerintah sektor kesehatan, dan sektor pendidikan terhadap indeks pembangunan manusia pada satuan wilayah pengembang Jember sekitarnya dan Madura Kepulauan. Jenis penelitian ini menggunakan jenis penelitian metode kuantitatif dengan pendekatan data panel. Alat untuk pebgolahan data adalah menggunakan software aplikasi STATA. Hasil penelitian ini dapat diketahui bahwa faktor kemiskinan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Indeks Pembangunan Manusia pada satuan wilayah pengembangan Jember sekitarnya dan Madura Kepulauan. Sedangkan variabel pertumbuhan perekonomian, pengeluaran belanja pemerintah bidang kesehatan, dan pengeluaran pemerintah bidang pendidikan diketahui tidak berpengaruh secara signifikan

English Abstract

This study aims to determine the impact of the proverty factor, economic growth, government expenditures on the health sector and the education sector towards human development index in The surrounding jember and madura islands Regional Development Unit. This type of research is a type of quantitative methods research with a panel data approach. The tool for data processing is using the STATA application software. The results of this study indicate that the poverty factor and government expenditures on the education sector has a significant effect on the Human Development Index in The surrounding jember and madura islands Regional Development Unit. Meanwhile, the variables of economic growth, and government expenditures ond the health sector are known to have no significant effect.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 0520020538
Uncontrolled Keywords: IPM, kemiskinan, pertumbuhan ekonomi, pengeluaran pemerintah, satuan wilayah pemgembangan, Human Development Index, Economic Growth, Poverty, Education Spending, Health Spending, Regional Development Un
Subjects: 300 Social sciences > 330 Economics
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Nur Cholis
Date Deposited: 27 Jun 2022 02:25
Last Modified: 11 Dec 2023 07:28
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/191313
[thumbnail of NAUFAL FADZIL RIZQULLAH.pdf] Text
NAUFAL FADZIL RIZQULLAH.pdf

Download (3MB)

Actions (login required)

View Item View Item