Literature Review: Hubungan Pernikahan Dini dengan Timbulnya Dampak Biologis pada Remaja Putri

Karomah, Siti and Dra. Psi. Asmika Madjri, Literature Review: Hubungan Pernikahan Dini dengan Timbulnya Dam and Rismaina Putri, S.ST.,M.Keb (2021) Literature Review: Hubungan Pernikahan Dini dengan Timbulnya Dampak Biologis pada Remaja Putri. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Latar Belakang: Masa remaja yaitu masa pergantian dari anak-anak menuju kedewasaan yang rata-rata berawal dari umur 12/ 13 tahun hingga umur belasan akhir. Secara biologis awal maturasi organ reproduksi terjadi pada masa remaja, jika terjadi kehamilan akan menimbulkan risiko kesehatan yang dialami seperti abortus, pereeklamsi/ eklamsi, anemia, hingga sampai terjadi kematian. Tujuan: untuk mengkaji hubungan pernikahan dini dengan timbulnya dampak biologis pada remaja putri. Metode: Desain penelitian literature review menggunakan Systematic Literature Review (SLR). Literatur yang digunakan termuat dan terdaftar didalam jurnal nasional/ sinta dan jurnal internasional/ scopus. Analisis data menggunakan kriteria pertanyaan dan metode PICOT. Hasil: Sepuluh jurnal yang telah dianalisis terdapat dua penelitian ditemukan tidak terdapat hubungan signifikan, dari dampak yang terjadi yaitu abortus dan preeklamsia. Hal tersebut karena kurangnya dukungan keluarga untuk lebih memperhatikan kehamilannya sehingga pemeriksaan ANC tidak dilakukan dan keterbatasan fasilitas kesehatan di wilayah setempat. Namun, dari jurnal yang lain menunjukkan adanya hubungan signifikan dari dampak biologis pada remaja melakukan pernikahan dini. Kesimpulan: Pernikahan dini mengakibatkan komplikasi kehamilan seperti anemia, abortus, preeklamsia dan IMS. Dampak biologis yang terjadi bahwa usia remaja rentan terkena risiko komplikasi kehamilan, hal tersebut disebabkan karena belum sempurnanya organ reproduksi sehingga tidak mampu untuk menerima kehamilan.

English Abstract

Background: Adolescence is a transitional period between childhood Towards adulthood which generally starts from the age of 12 or 13 years up to the age of late dozen years. Biologically, the early maturation of the reproductive organs occurs in adolescence, if pregnancy occurs will pose a health risk experienced such as abortion, preeclampsia/ eclampsia, anemia until it occurs Dead. Purpose: to examine the relationship between early marriage and its onset biological impact on adolescent girls. Method: Literature review research design using the Systematic Literature Review (SLR). Literature used contained and registered in national journals (Sinta) and international journals (Scopus). Data analysis used question criteria and PICOT methods. Results: Ten journals that have been analyzed are two studies that found there a significant relationship, from the impact that occurred, namely abortion and preeclampsia. It is due to a lack of family support to pay more attention to her pregnancy so that ANC examination was not carried out and limited facilities health in the local area. However, from other journals, it shows a significant relationship of the biological impact on adolescents having an early marriage. Conclusion: Early marriage results in pregnancy complications such as anemia, abortion, preeclampsia, and STIs. The biological impact that occurs is that of adolescence prone to the risk of pregnancy complications, this is because they haven't perfect reproductive organs so that they are unable to accept the pregnancy.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 0521060216
Uncontrolled Keywords: Pernikahan Dini, Dampak Biologis, Remaja Putri, Early Marriage, Biological Impact, Young Women
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 618 Gynecology, obstetrics, pediatrics, geriatrics > 618.2 Obstetrics
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kebidanan
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 28 Dec 2021 01:25
Last Modified: 23 Feb 2022 06:45
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/187656
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Siti Karomah.pdf
Restricted to Registered users only until 31 December 2023.

Download (1MB)

Actions (login required)

View Item View Item