Hidayat, Ahmad Nur and Buce Trias Hanggara, S.Kom., M.Kom. and Bondan Sapta Prakoso, S.T., M.Kom. (2020) Analisis Perbandingan Pengalaman Pengguna Pada Aplikasi Dompet Digital (Studi Kasus Pada OVO dan DANA). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Banyaknya pengguna smartphone di Indonesia membuat banyak perusahaan pengembang aplikasi bersaing untuk menghadirakan layanan yang memudahkan pengguna dalam melakukan pembayaran non tunai dengan menggunakan aplikasi dompet digital. Salah dua dari aplikasi dompet digital yaitu ovo dan dana. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan dua aplikasi dompet digital yang memiliki karakteristik dan proses bisnis yang sama dalam pengalaman pengguna saat menggunakan aplikasi tersebut. Penelitian ini memberikan analisis perbandingan pengalaman pengguna berdasarkan skenario testing dengan parameter task success rate, number of clicks during task completion, error during task performance dan time per completed task. Dan user experience questionnaire (UEQ) yang memiliki enam aspek skala pengukuran yaitu attractiveness, perspicuity, efficiency, dependability, stimulation dan novelty. Skenario testing dilakukan kepada 10 responden yang belum pernah menggunakan kedua aplikasi tersebut dan kuesioner UEQ dibagikan kepada 20 responden. Hasil dari pengujian skenario menunjukan nilai keberhasilan yang cukup tinggi dari responden meskipun baru pertama kali menggunakan kedua aplikasi tersebut. aplikasi dana memiliki nilai lebih baik dalam dua aspek parameter yaitu parameter error during task performance dan number of clicks during task completion sedangkan aplikasi ovo lebih baik pada parameter time per completed task dan aspek parameter task success rate kedua aplikasi memiliki nilai yang sama baiknya. Hasil dari kuesioner UEQ menunjukan bahwa responden memberikan impresi yang cenderung positif dengan nilai rata-rata yang mencapai level positif dan aplikasi dana memiliki nilai lebih baik dalam empat aspek skala pengukuran yaitu attractiveness, perspicuity, dependability dan novelty. Sedangkan aplikasi ovo memiliki nilai lebih baik pada aspek efficiency dan stimulation.
English Abstract
The number of smartphone users in Indonesia makes many application developer companies compete to provide services that facilitate users in making non-cash payments using digital wallet applications. One of the two digital wallet applications is ovo and dana. This study aims to compare two digital wallet applications that have the same characteristics and business processes in user experience when using the application. This study provides a comparative analysis of user experience based on testing scenarios with task success rate parameters, number of clicks during task completion, error during task performance and time per completed task. and user experience questionnaire (UEQ) which has six aspects of the measurement scale namely attractiveness, perspicuity, efficiency, dependability, stimulation and novelty. The testing scenario was carried out for 10 respondents who had never used the two applications and the UEQ questionnaire was distributed to 20 respondents. The results of the scenario testing showed a fairly high success value from the respondents even though this was the first time using these two applications. Dana application has a better value in two parameter aspects, namely the error during task performance and number of clicks during task completion parameters, while the ovo application is better at the time per completed task parameter and the task success rate parameter aspect of both applications has the same good value. The results of the UEQ questionnaire showed that respondents give impressions that tended to be positive with an average value reaching a positive level (good) and dana application has a better values in four aspects of the measurement scale namely attractiveness, perspicuity, dependability and novelty. while ovo application has better value in the aspect of efficiency and stimulation.
Other obstract
-
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | 0520150038 |
Uncontrolled Keywords: | analisis, dompet digital, pengalaman pengguna, skenario testing, user experience questionnaire, analysis, digital wallet, user experience, scenario testing, user experience questionnaire |
Subjects: | 000 Computer science, information and general works > 005 Computer programming, programs, data > 005.5 General purpose application programs |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi |
Depositing User: | Budi Wahyono Wahyono |
Date Deposited: | 26 Feb 2021 13:21 |
Last Modified: | 19 Sep 2024 09:21 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/183497 |
![]() |
Text
Ahmad Nur Hidayat.pdf Download (3MB) |
Actions (login required)
![]() |
View Item |