Anggraini, Dianita (2020) Alasan Korea Selatan Menandatangani Japan-South Korea Comfort women Agreement Pada Masa Pemerintahan Park Geun Hye Tahun 2015. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Isu comfort women merupakan isu yang terjadi di masa perang dunia II namun masih menyisakan kontroversi, terlebih kepada Korea Selatan sebagai negara korban. Hubungan bilateral dengan Jepang yang sempat membeku akibat permasalahan historis ini membawa dampak pada kerjasama dibidang lainnya. Situasi domestik yang tidak menguntungkan dengan terhambatnya kerjasama keamanan, kondisi ekonomi yang tidak baik, nilai penerimaan publik yang rendah serta adanya kontroversi dalam domestik. Pada tahun 2015 Korea Selatan berhasil menyelesaikan isu comfort women dengan Jepang, mengesampingkan risiko membludaknya protes domestik dan kehilangan kontrol parlemen serta permasalahan lain yang terjadi di dalam domestik. Berdasarkan prospect theory, domain buruk membuat Park Geun Hye berani mengambil pilihan yang paling berisiko yaitu menandatangani Japan – South Korea Comfort Women Agreement untuk melakukan manuver pandangan publik dan membalikkan keadaan saat itu menjadi menguntungkan
English Abstract
Comfort women is an issue that occurred during World War II but still leaves controversy, especially to South Korea as a victim country. Bilateral relations with Japan carried out considering this historical problem. The unfavorable domestic situation with hampered security cooperation, poor economic conditions, the low approval ratings and due to domestic controversy, in 2015 South Korea successfully resolved the issue of comfort women with Japan. Despite the risk of growing domestic protests and loss of parliamentary control and another domestic problems. Based on prospect theory, being in domain of losses make Park Geun Hye get the most risky choice sign Japan - South Korea Comfort Women Agreement to maneuver public opinion and change the current situation to be favorable.
Other obstract
-
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/FISIP/2020/168/052003222 |
Uncontrolled Keywords: | Japan – South Korea Comfort Women Agreement, Park Geun Hye, teori prospek., Japan – South Korea Comfort Women Agreement, Park Geun Hye, Prospect Theory |
Subjects: | 300 Social sciences > 327 International relations > 327.1 Foreign policy and specific topics in international relations > 327.109 519 5 Foreign policy and specific topics in international relations (South Korea) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional |
Depositing User: | Budi Wahyono Wahyono |
Date Deposited: | 03 Sep 2020 15:23 |
Last Modified: | 17 Apr 2023 03:58 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/180817 |
![]() |
Text (DALAM MASA EMBARGO)
Dianita Anggraini (2).pdf Restricted to Registered users only until 31 December 2023. Download (5MB) |
Actions (login required)
![]() |
View Item |