Setyawati, Fenny (2019) Pengaruh Kepemilikan Keluarga Terhadap Manajemen Laba Dengan Tata Kelola Perusahaan Sebagai Pemoderasi. Magister thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi praktik manajemen laba yang diproksikan dengan arus kas operasional, biaya produksi dan biaya diskresioner yang dimaksudkan untuk menghindari penurunan laba. Penelitian ini juga bertujuan menguji pengaruh kepemilikan keluarga terhadap manajemen laba yang dimoderasi oleh tata kelola perusahaan. Sampel pada penelitian ini sejumlah 62 perusahaan manufaktur yang dipilih berdasarkan metode purposive sampling. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Pengujian dalam penelitian ini meliputi; uji regresi linier dan uji Moderate Regression Analysis (MRA). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kepemilikan keluarga melakukan praktik manajemen laba untuk menghindari penurunan laba dengan cara memperbesar biaya produksi. Hasil dalam penelitian ini juga menunjukkan bahwa hal tersebut dapat diminimalisir dengan adanya peran tata kelola perusahaan.
English Abstract
This study aims to investigate earnings management practices are proxieds by operating cash flows, production costs, and discretionary costs to avoid a decline in profits. This study also aims to test and analyze the effect of family ownership on earnings management with the moderation of corporate governance. Using purposive sampling method 62 manufacturing companies were selected as the research sample. This quantitative research uses linier regression test and Moderated Regression Analysis. The results of this study indicate that family ownership commits earnings management to avoid profit decrease by increasing production costs. The results also show that earnings management can be minimized through corporate governance.
Other obstract
-
Item Type: | Thesis (Magister) |
---|---|
Identification Number: | TES/658.15/SET/p/2019/041906623 |
Uncontrolled Keywords: | FINANCIAL RISK MANAGEMENT, FINANCIAL INSTITUTIONS -- MANAGEMENT, FINANCIAL MANAGEMENT |
Subjects: | 600 Technology (Applied sciences) > 658 General management > 658.1 Organization and financial management > 658.15 Financial management |
Divisions: | S2/S3 > Magister Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis |
Depositing User: | Endang Susworini |
Date Deposited: | 18 Nov 2019 08:05 |
Last Modified: | 18 Nov 2019 08:05 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/175718 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |