Brad Cohen’s Anxieties and Defense Mechanisms Depicted Portrayed in Front of The Class (2008) Film.

Kurniawan, Aditya (2019) Brad Cohen’s Anxieties and Defense Mechanisms Depicted Portrayed in Front of The Class (2008) Film. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Karakter dalam film itu seperti kehidupan, yang mana menggambarkan kepribadian-kepribadian manusia. Dikaitkan dengan kepribadian, karakter mungkin mengalami konflik-konflik yang menghasilkan pada pembentukan karakter tersebut. Isu ini tergambar pada film Front of the Class (2008). Di dalam film Front of the Class, Brad Cohen sebagai karakter utama yang mengalami kecemasan dikarenakan sindrom Tourette yang dideritanya. Tujuan studi ini adalah untuk menemukan kecemasan dan mekanisme pertahanannya seperti yang tergambar dalam film tersebut. Studi ini menggunakan teori Psikoanalisis dari Sigmund Freud untuk menganalisa kebiasaan sang karakter. Disamping itu, teori dari Anna Freud juga digunakan, yaitu kecemasan dan mekanisme pertahanan. Sebagai tambahan, studi tentang film dari Thompson dan Bowen juga digunakan untuk menganalisa data dengan teknik mise-en-scene dan dialog. Pada studi ini, penulis menemukan bahwa karakter Brad Cohen menunjukkan gejala beberapa jenis kecemasan dan mekanisme pertahanan yang dialaminya. Ia mengalami tiga jenis kecemasan, yaitu: kecemasan realistis, kecemasan neurotik,, dan kecemasan moral, kecemasan-kecemasan itu disebabkan oleh sindrom Tourette dari Brad, sindrom itu yang tidak bisa diterima dengan baik oleh ayahnya, orang-orang di sekolah, dan masyarakat. Ketiga kecemasan tersebut,membawa karakter pada tahap mekanisme pertahanannya. Tergambar ada empat mekanisme pertahanan, yaitu: rasionalisasi, pembentukan reaksi, penekanan, serta pemindahan. Itulah beberapa mekanisme pertahanan yang membantu karakter Brad Cohen untuk mengatasi kecemasan yang dialaminya dan berkontribusi untuk membantunya menjadi seorang guru.

English Abstract

Character in the film is life-like; it portrays humans personality in real life. Attributed with personality, character may experience conflicts that result in character development. This issue is depicted in Front of the Class (2008). In Front of the Class film, Brad Cohen as the main character suffered anxieties due to his Tourette Syndrome. The objective of the study is to find out how Brad Cohen’s anxieties and defense mechanisms are portrayed on the film. This study used qualitative method and Psychoanalysis theory by Sigmund Freud since it deals with the analyzing of characters personality. In addition, Anna Freud theory isalso used namely anxiety and defense mechanism. Moreover, Film Studies by Thompson and Bowen is also used to analyze the data by providing mise-en-scene technique and the dialogue. In this study, the writer found that Brad Cohen performed some type anxieties and defense mechanisms. He showed three anxieties namely realistic anxiety, neurotic anxiety and moral anxiety. These anxieties are caused by Cohen’s Tourette Syndrome, the syndrome that cannot be accepted by his father, the figures in the school and also the society. Those anxieties lead to defense mechanism. There are four defense mechanisms found in Brad Cohen’s character namely rationalization, reaction formation, repression and displacement. Those defense mechanisms help Brad Cohen to reduce his anxieties and contribute to help him to be a teacher.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FIB/2019/15/051908537
Uncontrolled Keywords: psikoanalisis Freud, kecemasan, mekanisme pertahanan, Front of The Class, Brad Cohen-Freudian psychoanalysis, anxiety, defense mechanism, Front of The Class, Brad Cohen
Subjects: 800 Literature (Belles-letters) amd rhetorics > 823 English fiction
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Bahasa dan Sastra Inggris
Depositing User: Sugeng Moelyono
Date Deposited: 20 Oct 2020 16:19
Last Modified: 16 Oct 2023 08:32
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/175029
[thumbnail of Aditya Kurniawan.pdf] Text
Aditya Kurniawan.pdf

Download (5MB)

Actions (login required)

View Item View Item