Uji Beda Indeks Harga SahamS ebelumdan Sesudah Kebijakan Amerika Serikat Mengenai Pengkajian Ulang Negara- Negara Penerima Generalized System Preferences PadaTahun 2018 (Studi pada Negara-Negara Penerima GSP Tahun 2015-2017 dengan Ekspor Terbesar Ke Amerika)

Badilo, Elsa Krisdayanti (2019) Uji Beda Indeks Harga SahamS ebelumdan Sesudah Kebijakan Amerika Serikat Mengenai Pengkajian Ulang Negara- Negara Penerima Generalized System Preferences PadaTahun 2018 (Studi pada Negara-Negara Penerima GSP Tahun 2015-2017 dengan Ekspor Terbesar Ke Amerika). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini berfokus pada negara-negara penerima GSP pada tahun 2015-2017 dengan ekspor terbesar ke Amerika Serikat, yang mana negara-negara tersebut adalah India, Thailand, Brazil, Indonesia dan Filipina. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis dan mengetahui apakah terdapat perbedaan indeks harga saham yang signifikan sebelum dan sesudah Tanggalefektifdimulainya kebijakan pengkajian ulang negara-negara penerima GSP. Hasil penelitian pada negara Thailand,Brazil,Indonesia dan Filipina menunjukan terdapat perbedaan yang signifikan antara SET indeks,BOVESPA Indeks, JKSE Indeks, PSE indeks indeks sebelum dan sesudah kebijakan, haltersebut menyebabkan penurunan indeks harga saham keempat negara tersebut dalam hal ini pengumuman kebijakan memberikan pengaruh yang signifikan dan negatif. Hasil penelitian pada negara india menunjukan terdapat perbedaan yang signifikan antara BSESN Indeks sebelum dan sesudah kebijakan dimana kebijakan tersebut menyebabkan peningkatan indeks harga saham negara India dalam hal ini pengumuman kebijakan memberikan pengaruh yang signifikan dan bepengaruh positif.

English Abstract

This research focuses on GSP Beneficiaries countries in 2015-2017 with the largest exports to the United States, which are countries such as India, Thailand, Brazil, Indonesia and the Philippines. The purpose of this study is to analyze and find out whether there are significant differences in the stock price index before and after the effective date of the start of the review policy of GSP recipient countries. The results of research in Thailand, Brazil, Indonesia and the Philippines showed that there were significant differences between SET index, BOVESPA Index, JKSE Index, PSE index before and after the policy, this led to a decline in the four countries' stock price index in this case the policy announcement gave significant and negative influences. The results of state research in India showed that there was a significant difference between the BSESN Index before and after the policy where the policy caused an increase in the Indian stock price index in this case the policy announcement gave a significant and positive effect.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FIA/2019/410/051906424
Uncontrolled Keywords: GSP, USA, Review of GSP Beneficiaries, IndekshargaSaham, Event Study-GSP, USA, Review of GSP Beneficiaries, Stock Price Index, Event Study
Subjects: 300 Social sciences > 332 Financial economics > 332.6 Investment > 332.63 Specific forms of investment > 332.632 Securities, real estate, commodities > 332.632 2 Stocks (Shares) > 332.632 22 Prices
Divisions: Fakultas Ilmu Administrasi > Ilmu Administrasi Bisnis / Niaga
Depositing User: soegeng sugeng
Date Deposited: 18 Aug 2020 02:58
Last Modified: 21 Oct 2021 06:24
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/172316
[thumbnail of Elsa Krisdayanti Badilo.pdf]
Preview
Text
Elsa Krisdayanti Badilo.pdf

Download (5MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item