Bersholawat Sekaligus Berpolitik (Studi Etnografi Komunikasi Majelis Sholawat Syekher Mania Sebagai Medium Komunikasi Politik Di Kediri Pra Pilkada Jatim 2018)

Fitriana, Irma (2019) Bersholawat Sekaligus Berpolitik (Studi Etnografi Komunikasi Majelis Sholawat Syekher Mania Sebagai Medium Komunikasi Politik Di Kediri Pra Pilkada Jatim 2018). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Komunikasi Politik menjadi elemen penting bagi seorang aktor politik untuk membentuk kepercayaan dan citra yang baik di tengah masyarakat. Maka banyak cara dilakukan, salah satunya dengan memilih media komunikasi politik yang tepat. Gus Ipul dalam hal ini memilih Syekher Mania sebagai media komunikasi politiknya untuk maju pada PILKADA Jatim 2018. Syekher mania sendiri merupakan wujud fandom dalam ranah keagamaan yang potensinya berusaha dimanfaatkan dalam komunikasi politik. Peneliti bertujuan untuk mengetahui bagaimana Syekher mania digunakan dalam komunikasi politik oleh calon Gubernur Jawa Timur (Gus Ipul) pada putaran Pilkada 2018. Terdapat pola hubungan yang mendasari pola komunikasi untuk membangun proses komunikasi politik terhadap Syekher mania. Hal terseut sekaligsu sebagai bentuk praktik integrasi agama dan politik dalam mempengaruhi proses komunikasi politik.

English Abstract

-

Other obstract

-

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FISIP/2019/474/051905305
Uncontrolled Keywords: Komunikasi Politik, Fandom, Syekher Mania, Agama – politik.
Subjects: 300 Social sciences > 302 Social interaction > 302.2 Communication
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Nur Cholis
Date Deposited: 15 Oct 2020 03:51
Last Modified: 29 Nov 2021 02:24
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/171406
[thumbnail of SKRIPSI IRMA FITRIANA - ILKOM 2013 (2).pdf]
Preview
Text
SKRIPSI IRMA FITRIANA - ILKOM 2013 (2).pdf

Download (2MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item