Perbedaan Kondisi Kebutuhan Dan Konsensus Terhadap Niat Penggelapan Pajak (Studi Eksperimen)

Kumalasari, Shaffera (2018) Perbedaan Kondisi Kebutuhan Dan Konsensus Terhadap Niat Penggelapan Pajak (Studi Eksperimen). Magister thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Berdasarkan Laporan Kinerja Direktorat Jenderat Pajak tahun 2013-2016, rasio kepatuhan pajak hanya berkisar 56,21%-63.15%. Penelitian ini bertujuan untuk menguji alasan apa yang menyebabkan wajib pajak memiliki niat penggelapan pajak dengan menggunakan kondisi kebutuhan dan konsensus. Penelitian ini menggunakan metode penelitian eksperimen dengan laboratorium eksperimen. Desain eksperimen menggunakan desain faktorial 2x2, yang berarti 2 (dua) variabel dengan 2 (dua) level yang berarti ada 4 (empat) kondisi atau 4 (empat) kelompok dalam penelitian. Penelitian ini menggunakan mahasiswa Pascasarjana Fakultas Ekonomi dan Bisnis jurusan Magister Akuntansi, Magister Manajemen, dan Magister Ilmu Ekonomi di Universitas Brawijaya sebagai partisipan. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah two ways anova menggunakan aplikasi IBM SPSS Versi 23. Hasil penelitian membuktikan bahwa ada perbedaan pada kondisi kebutuhan tinggi dan kebutuhan rendah dan ada perbedaan pada kondisi konsensus tinggi dan konsensus rendah.

English Abstract

Based on the performance report of Directorate General of Tax of 2013-2016, tax obedience was just between 56.21 and 63.15 percent. This study aims to identify reasons of taxpayers having the intention to commit tax fraud using need condition and consensus. This experimental study uses laboratory experiment with 2x2 factorial design, which is two variables with two levels resulting in four conditions or four groups in the research. The participants of this study are students of master program in accounting, management, and economics in Faculty of Economics and Business of Brawijaya University. The data was analyzed using two-way ANOVA in IBM SPSS ver. 23. The findings of this study prove that there are differences between high need and low need and between high consensus and low consensus.

Item Type: Thesis (Magister)
Identification Number: TES/364.133 8/KUM/p/041901299
Uncontrolled Keywords: TAX EVATION
Subjects: 300 Social sciences > 364 Criminology > 364.1 Criminal offenses > 364.13 Political and related offenses > 364.133 Offenses against revenue > 364.133 8 Tax evasion
Divisions: S2/S3 > Doktor Ilmu Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Endang Susworini
Date Deposited: 06 Aug 2019 02:26
Last Modified: 21 Jan 2022 06:46
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/171002
[thumbnail of Shaffera Kumalasari.pdf]
Preview
Text
Shaffera Kumalasari.pdf

Download (1MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item