Muryanto, Mohammad Allatas (2019) Pengaruh Makroekonomi, Harga Minyak Dan Indeks Global Terhadap Sensitivitas Jakarta Islamic Indeks (Jii) (Studi Pada Perusahaan Go Public Pada Indeks Saham Syariah Indonesia Yang Terdaftar Di Bei, Periode Januari 2008 – Desember 2018). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh variabel makroekonomi, harga minyak, dan indeks global terhadap Jakarta Islamic Indeks. Variabel makroekonomi yang digunakan inflasi, suku bunga, dan nilai tukar. Data yang digunakan penelitian ini adalah data sekunder dengan jenis penelitian kuantitatif. Model yang digunakan dalam analisis penelitian yaitu metode ECM (Error Correction Model) dimana akan mengukur pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat secara jangka pendek dan jangka pangjang. Secara jangka pendek harga minyak dan suku bunga tidak berpengaruh, sedangkan inflasi, nilai tukar, dan indeks global berpengaruh signifikan. Secara jangka panjang inflasi, dan suku bunga tidak berpengaruh, sedangkan nilai tukar, harga minyak dan indeks global berpengaruh signifikan.
English Abstract
This study aims to analyze the influence of macroeconomic variables, oil prices, and global indices on the Jakarta Islamic Index. Macroeconomic variables used in inflation, interest rates, and exchange rates. The data used in this study are secondary data with a type of quantitative research. The model used in the analysis of the study is the ECM (Error Correction Model) method which will measure the influence of independent variables on the dependent variable in the short and long term. In the short term, oil prices and interest rates have no effect, while inflation, exchange rates and global indices have a significant effect. In the long run inflation, and interest rates have no effect, while the exchange rate, oil prices and global indices have a significant effect
Other obstract
-
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/FEB/2019/103/051906540 |
Uncontrolled Keywords: | inflasi, suku bunga, nilai tukar, harga minyak, indeks global, dan Jakartas Islamic Indeks, inflation, interest rates, exchange rates, oil prices, global index, and Jakartas Islamic Index |
Subjects: | 300 Social sciences > 339 Macroeconomics and related topics |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ilmu Ekonomi |
Depositing User: | Nur Cholis |
Date Deposited: | 18 Aug 2020 02:57 |
Last Modified: | 21 Oct 2021 06:17 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/170350 |
Text
Mohammad Allatas Muryanto.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
Actions (login required)
View Item |