Peran Dukungan Sosial Teman Sebaya Terhadap Penyesuaian Diri Remaja Yang Tinggal Di Panti Asuhan

hanifah, Nur (2018) Peran Dukungan Sosial Teman Sebaya Terhadap Penyesuaian Diri Remaja Yang Tinggal Di Panti Asuhan. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran dukungan sosial teman sebaya terhadap penyesuaian diri remaja yang tinggal di panti asuhan. Penelitian ini melibatkan 130 remaja yang tinggal di panti pada tahun pertama. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan desain penelitian korelasional Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purpossive sampling. Alat ukur yang digunakan adalah skala dukungan sosial teman sebaya dan skala penyesuaian diri Data yang diperoleh, kemudian dianalisis menggunakan analisis regresi sederhana. Hasil analisis menunjukan bahwa dukungan sosial teman sebaya memiliki peran terhadap penyesuaian diri remaja yang tinggal di panti asuhan. Selain itu, kontribusi variabel dukungan sosial teman sebaya terhadap penyesuaian diri remaja sebesar 40,2 % sedangkan sisanya 59,8 % dijelaskan oleh faktor lain.

English Abstract

The purpose of this study is to determine how dimensions of peer social support has influence on the self-adjustment of adolescence orphanage. Sample of this study is 130 adolescence orphanage in first year. This research uses quantitative research method with correlational research design. Sampling technique used by purposive sampling. Researcher use peer social support scale and self-adjustment instrument as the measuring instrument of the data analysis. The data obtained were processed by using simple regression analys. The result from this study, peer social support has a significant effect to the self-adjustment of adolescents orphanages. In addition, the contribution of peer social support variable to adolescent self-adjustment is 40,2% while the remaining 59,8% is explained by other factors.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FISIP/2019/83/051902455
Uncontrolled Keywords: Dukungan Sosial, Penyesuaian Diri, Remaja, Teman Sebaya Peer, Social Support, Self-Adjustment
Subjects: 100 Philosophy, parapsychology and occultism, psychology > 155 Differential and development psychology > 155.9 Environmental psychology
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Psikologi
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 04 Jul 2020 05:49
Last Modified: 04 Jul 2020 05:49
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/169154
Full text not available from this repository.

Actions (login required)

View Item View Item