Pengaruh Tingkat Inflasi dan Pengangguran Terhadap Tingkat Kemiskinan di Propinsi Jawa Timur

Cokrowidagdo, Norristyo (2017) Pengaruh Tingkat Inflasi dan Pengangguran Terhadap Tingkat Kemiskinan di Propinsi Jawa Timur. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini menganalisa pengaruh tingkat inflasi dan pengangguran terhadap tingkat kemiskinan di propinsi jawa timur. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh faktor-faktor berupa tingkat inflasi dan pengangguran terhadap tingkat kemiskinan. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan data sekunder yang diperoleh dan Badan Pusat Statistik Indonesia (BPS) serta pihak-pihak lain yang terkait dengan penelitian ini.. Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi tinier berganda dengan program SPSS 16.0. Variabel dependen yang diteliti adalah presentase tingkat kemiskinan, sedangkan variabel independen yang diteliti adalah presentase tingkat inflasi dan presentase pengangguran di jawa timur. Berdasarkan hasil penelitian membuktikan bahwa terdapat pengaruh signifikan secara bersama-sama (simultan) antara variabel independen terhadap variabel dependen. Untuk pengaruh secara individu (parsial) setiap variabel independen memiliki pengaruh yang berbeda. Pengangguran memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kemiskinan sedangkan inflasi tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kemiskinan.

English Abstract

-

Other obstract

-

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FE/2017/692/051711747
Uncontrolled Keywords: Inflasi, Pengangguran, Kemiskinan.
Subjects: 300 Social sciences > 332 Financial economics > 332.4 Money > 332.41 Value of money
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 06 Sep 2019 03:18
Last Modified: 06 Sep 2019 03:18
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/166247
Full text not available from this repository.

Actions (login required)

View Item View Item