Ramadianti, FebrinaSri (2017) Derivatisasi Sitronelal Melalui Reaksi Oksidasi Menggunakan H2O2/FeCl3 Dan Uji Laju Evaporasinya. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Sitronelal merupakan komponen utama minyak jeruk purut yang mudah menguap. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, dilakukan derivatisasi sitronelal yang diperoleh melalui reaksi oksidasi garam sitronelil bisulfit menggunakan reagen H2O2 dan katalis FeCl3 serta diuji laju evaporasinya. Derivat sitronelal yang diperoleh adalah hidroksi sitronelal dan metoksi sitronelal yang diuji laju evaporasinya untuk mengetahui nilai waktu paruhnya dengan cara penguapan pada ruangan AC dengan variasi waktu reaksi 0; 3; 6; dan 9 jam. Waktu paruh dari hidroksi sitronelal adalah 24.496 detik dan metoksi sitronelal adalah 7.776 detik.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/MIPA/2017/147/051701770 |
Subjects: | 500 Natural sciences and mathematics > 540 Chemistry and allied sciences |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Kimia |
Depositing User: | Budi Wahyono Wahyono |
Date Deposited: | 22 Mar 2017 08:27 |
Last Modified: | 22 Mar 2017 08:27 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/155189 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |