Estimasi parameter distribusi gabungan binomial negatif - invers Gaussian

Andriani, Anita (2011) Estimasi parameter distribusi gabungan binomial negatif - invers Gaussian. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Skripsi ini membahas tentang pembentukan distribusi gabungan antara binomial negatif dengan invers Gaussian menggunakan hukum peluang bersyarat. Distribusi gabungan yang terbentuk disebut dengan distribusi Binomial Negatif-Invers Gaussian atau disingkat BNIG. Distribusi BNIG digunakan sebagai distribusi alternatif untuk data yang mengalami overdispersi. Pada skripsi ini contoh data overdispersi adalah data pengajuan klaim asuransi mobil. Fitting distribusi BNIG memerlukan estimasi parameter yang didapatkan dengan menggunakan metode momen dan maksimum likelihood. Estimasi parameter tersebut memberikan fitting yang sama baiknya terhadap data pengajuan klaim asuransi mobil pada contoh. Selanjutnya mengunakan uji chi-square dengan taraf nyata sebesar 0,05 diketahui bahwa data contoh mengikuti distribusi BNIG.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/MIPA/2011/124/051102232
Subjects: 500 Natural sciences and mathematics > 510 Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika
Depositing User: Unnamed user with email repository.ub@ub.ac.id
Date Deposited: 07 Jun 2011 13:34
Last Modified: 22 Oct 2021 07:18
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/152576
[thumbnail of 051102232.pdf]
Preview
Text
051102232.pdf

Download (2MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item