Pembuatan Biskuit Bebas Gluten Dan Bebas Kasein Bagi Penderita Autis (Kajian Proporsi Tepung Mocaf (Modified Cassava Flour) : Tepung Kacang Hijau (Phaesolus Radiates L.) Dan Persentase Margarin

Tanjung, Yohana Lydia Rissa (2014) Pembuatan Biskuit Bebas Gluten Dan Bebas Kasein Bagi Penderita Autis (Kajian Proporsi Tepung Mocaf (Modified Cassava Flour) : Tepung Kacang Hijau (Phaesolus Radiates L.) Dan Persentase Margarin. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Anak Penyandang Autis Jumlahnya Semakin Bertambah Dari Tahun Ke Tahun, Bukan Hanya Di Negara-Negara Maju Tetapi Juga Di Negara Berkembang Seperti Indonesia. Hasil Penelitian Yang Dilakukan Oleh Pusat Pengendalian Dan Pencegahan Penyakit Di Amerika Serikat Atau Centers For Disease Control And Prevention (CDC) Menyatakan Bahwa Pada Tahun 2012 Terjadi Peningkatan Yang Cukup Memprihatinkan Dengan Jumlah Rasio 1 Dari 88 Orang Anak Saat Ini Mengalami Autis, Meningkat Tajam Dibanding Pada Tahun 1987 Dengan Jumlah Rasio 1 Dari 5.000 Orang Anak Mengalami Autis. Penanganan Yang Tepat Sangat Diperlukan Baik Dari Segi Psikososial Maupun Asupan Makanan Yang Sehat Dan Bergizi. Salah Satu Terapi Diet Yang Umum Dianjurkan Pada Anak Penderita Autis Adalah Diet GFCF ( Gluten Free Casein Free ). Penelitian Ini Bertujuan Untuk Mendapatkan Proporsi Tepung MOCAF Dan Tepung Kacang Hijau Yang Tepat Pada Produk Biskuit Sebagai Alternatif Bahan Baku Bebas Gluten Dan Kasein Yang Dapat Dikonsumsi Oleh Penderita Autis. Penelitian Ini Menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) Dengan 2 Faktor Yaitu Faktor Pertama Adalah Proporsi Tepung MOCAF : Tepung Kacang Hijau (55:45, 65:35, 75:25, 85:15) Dan Faktor Kedua Yaitu Penambahan Margarin (25%, 35%), Didapat 8 Perlakuan Dan Diulang Sebanyak 3 Kali Sehingga Jumlah Unit Percobaan Keseluruhan Adalah 24 Unit. Data Yang Diperoleh Dianalisis Menggunakan Metode Analisis Ragam/ANOVA. Jika Terdapat Beda Nyata Pada Interaksi Kedua Perlakuan Dilakukan Uji Lanjut DMRT, Jika Tidak Terdapat Interaksi Namun Di Salah Satu Perlakuan Atau Keduanya Terdapat Beda Nyata, Maka Dilakukan Uji Lanjut BNT Dengan Α = 5%. Pemilihan Perlakuan Terbaik Menggunakan Metode Pembobotan (De Garmo). Hasil Penelitian Menunjukkan Bahwa Rasio Tepung MOCAF Dan Tepung Kacang Hijau Berpengaruh Nyata (Α = 5%) Terhadap Kadar Abu, Air, Pati, Serat Kasar, Daya Kembang Dan Kecerahan (L) Biskuit. Sedangkan Tingkat Penambahan Margarin Berpengaruh Nyata Terhadap Kadar Lemak, Daya Patah, Kemerahan (A+) Dan Kekuningan (B+) Biskuit. Perlakuan Terbaik Secara Fisik Kimia Diperoleh Pada Perlakuan Rasio Tepung MOCAF : Tepung Kacang Hijau 55:45 Dan Penambahan Margarin 25% Dengan Karakteristik Kadar Abu 0,6692%, Kadar Air 8,7412%, Kadar Lemak 18,5944%, Kadar Pati 48,4796%, Kadar Serat Kasar 3,6821, Daya Kembang 71,6931%, Daya Patah 12,5570 N, Kecerahan (L) 57,0667, Kemerahan (A+) 17,1000 Dan Kekuningan (B+) 29,6000. Sedangkan Perlakuan Terbaik Secara Hedonik Organoleptik Diperoleh Pada Perlakuan Rasio Tepung MOCAF : Tepung Kacang Hijau 65:35 Dan Penambahan Margarin 25% Yang Memiliki Skor Kesukaan Warna 3,72 (Disukai), Aroma 3,64 (Disukai), Tekstur 3,68 (Disukai) Dan Rasa 3,24 (Netral). Hasil Pengujian Elektroforesis Pada Semua Sampel Biskuit Tidak Ditemukan Adanya Gluten Dan Kasein Yang Menandakan Bahwa Biskuit Aman Dikonsumsi Bagi Penderita Autis Dan Pada Analisa Perlakuan Terbaik Yaitu Dengan Menggunakan Metode Seliwanoff Untuk Analisa Fruktosa Secara Kualitatif, Diketahui Bahwa Gula Yang Terdapat Pada Biskuit Terbukti Adalah Gula Fruktosa, Dimana Gula Tersebut Merupakan Gula Yang Dianjurkan Bagi Penderita Autis.

English Abstract

Children With Autism Are Increasingly From Year To Year, Not Only In Developed Countries But Also In Developing Countries Such As Indonesia. Results Of Research Conducted By The Centers For Disease Control And Prevention In The United States Or The Centers For Disease Control And Prevention (CDC) States That In 2012 There Was An Increase Which Is Quite Alarming The Number Ratio Of 1 Out Of 88 People Are Currently Experiencing An Autistic Child, A Sharp Increase Compared To The In 1987 The Number Ratio Of 1 In 5,000 Children Have Autism. Proper Handling Is Indispensable Both In Terms Of Psychosocial And Dietary Intake Of Healthy And Nutritious. One Common Dietary Therapy Is Recommended In Children With Autism Is A GFCF Diet (Gluten Free Casein Free). This Study Aimed To Obtain The Righ Proportion Of MOCAF Flour And Mung Bean Flour On Biscuits As An Alternative Raw Material Gluten-Free And Casein That Can Be Consumed By People With Autism. This Study Used A Randomized Block Design (RBD) With Two Factors The First Factor Is The Proportion Of MOCAF Flour : Mung Bean Flour (55:45, 65:35, 75:25, 85:15) And The Second Factor Is The Addition Of Margarine (25 %, 35 %), Obtained 8 Treatment And Repeated 3 Times So That The Total Number Of Experimental Units Is 24 Units. Data Were Analyzed Using The Method Of Analysis Of Variance/ANOVA. If There Is A Significant Difference In The Interaction Of The Two Treatments Continued By DMRT And If There Is No Interaction, But In One Or Two Treatments Are Significantly Different, Then Continued By LSD With Α = 5%. Selection Of The Best Treatment Was Analyzed By De Garmo Method. The Results Showed That The Ratio Of MOCAF Flour And Mung Bean Flour Gave Significant Effect (Α = 5 %) To Ash Content, Water Content, Starch Content, Crude Fiber Content, Expansion Power And Brightness (L) Of Biscuits. While The Rate Of Addition Of Margarine Gave Significant Effect To Lipid Content, Separate Power, Redness (A+) And Yellowish (B+) Of Biscuits. The Best Treatment Is Obtained On The Physical Chemical Treatment Ratio Of MOCAF Flour : Mung Bean Flour 55:45 And Margarine Adding 25% With Characteristics Ash Content 0.6692%, Moisture Content 8.7412%, Fat Content 18.5944%, Starch Content 48.4796%, Crude Fiber Content 3.6821%, Expansion Power 71.6931%, Separate Power 12.5570 N, Brightness (L) 57.0667, Redness (A+) 17.1000 And Yellowish (B+) 29.6000. While The Best Treatment In Hedonic Organoleptic Obtained On Treatment Ratio Of MOCAF Flour : Mung Bean Flour 65:35 And Margarine Additional 25% Had A Score Color 3.72 (Preferred), Aroma 3.64 (Preferred), Texture 3.68 (Preferred) And The Sense 3.24 (Neutral). The Results Of Electrophoresis Testing On All Samples Did Not Reveal Any Biscuits Gluten And Casein Which Indicates That The Biscuit Is Safe To Eat For People With Autism And Analysis For The Best Treatment Is Using Seliwanoff Method For Analysis Qualitative Fructose, Known That The Sugar Contained In Biscuits Is Fructose Where The Sugar Is Recommended For People With Autism

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FTP/2014/63/051401888
Subjects: 300 Social sciences > 338 Production > 338.1 Agriculture
Divisions: Fakultas Teknologi Pertanian > Teknologi Hasil Pertanian
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 17 Mar 2014 13:52
Last Modified: 12 Nov 2021 07:11
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/149939
[thumbnail of 1._SAMPUL_&_HALAMAN_JUDUL.pdf] Text
1._SAMPUL_&_HALAMAN_JUDUL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 5._DAFTAR_ISI,_TABEL,_GAMBAR,_LAMPIRAN.pdf] Text
5._DAFTAR_ISI,_TABEL,_GAMBAR,_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 6._bab_1-_pendahuluan.pdf] Text
6._bab_1-_pendahuluan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 4._RINGKASAN,_SUMMARY,_KATA_PENGANTAR.pdf] Text
4._RINGKASAN,_SUMMARY,_KATA_PENGANTAR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 7._bab_2_-_tinjauan_pustaka.pdf] Text
7._bab_2_-_tinjauan_pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of 9._bab_3_-_diagram_alir.pdf] Text
9._bab_3_-_diagram_alir.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 8._bab_3_-_metodologi_penelitian.pdf] Text
8._bab_3_-_metodologi_penelitian.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 12._DAFTAR_PUSTAKA.pdf] Text
12._DAFTAR_PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 11._bab_5_-_kesimpulan_dan_saran.pdf] Text
11._bab_5_-_kesimpulan_dan_saran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 10._bab_4_-_hasil_dan_pembahasan.pdf] Text
10._bab_4_-_hasil_dan_pembahasan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of 13._PROSEDUR_ANALISA_-_lampiran.pdf] Text
13._PROSEDUR_ANALISA_-_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 2._LEMBAR_PERSETUJUAN_&_PENGESAHAN.pdf] Text
2._LEMBAR_PERSETUJUAN_&_PENGESAHAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 3._RIWAYAT_HIDUP,_HALAMAN_PERUNTUKKAN,_PERNYATAAN_KEASLIAN_TUGAS_AKHIR.pdf] Text
3._RIWAYAT_HIDUP,_HALAMAN_PERUNTUKKAN,_PERNYATAAN_KEASLIAN_TUGAS_AKHIR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Actions (login required)

View Item View Item