Studi Kelayakan Ekonomi Dalam Penentuan Harga Air Pada Sistem Penyediaan Air Baku Di Desa Pamotan Kecamatan Dampit Kabupaten Malang

Dafi`udin, AryaOktaf (2016) Studi Kelayakan Ekonomi Dalam Penentuan Harga Air Pada Sistem Penyediaan Air Baku Di Desa Pamotan Kecamatan Dampit Kabupaten Malang. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Pada studi ini membahas mengenai penetapan harga air dengan adanya perencanaan jaringan air baku di Desa Pamotan Kecamatan Dampit Kabupaten Malang. Pada saat musim kemarau, di Desa Pamotan terkena imbas kesulitan mendapatkan air bersih, untuk itu diperlukan pengembangan jaringan air baku yang nantinya bisa disalurkan ke masyarakat dengan memiliki daya jual air. Maka perlu adanya sebuah analisis ekonomi untuk perhitungan harga jual air yang sanggup dibeli oleh masyarakat Desa Pamotan untuk dikonsumsi masyarakat setiap harinya. Berdasarkan hasil perhitungan, besarnya biaya yang dikeluarkan untuk perencanaan sistem penyediaan air baku ini adalah biaya modal sebesar Rp 2.416.430.902,00 dan biaya operasi dan pemeliharaan sebesar Rp 4.198.959.765,00 Sehingga didapat biaya total sebesar Rp 6.615.390.667,00. Manfaat yang didapat yaitu sebesar Rp 10.147.228.623,00 Berdasarkan tingkat suku bunga sebesar 7,5% didapatkan nilai rasio biaya manfaat (B/C) sebesar 1,534, selisih biaya manfaat ( B-C ) sebesar Rp 3.531.837.956,00 tingkat pengembalian internal ( IRR ) 20,03 % dan analisis sensitivitas biaya turun 10% dan benefit tetaplah yang dianggap paling sensitif terhadap nilai biaya dan manfaat. Untuk titik impas investasi pada tahun ke 3,5, ini menandakan bahwa setelah tahun ke 3,5 keuntungan tahunan air baku dapat mengembalikan modal. Harga air berdasarkan analisis ekonomi adalah sebesar Rp 978/ m³ - Rp 1.546 /m³.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FT/2016/736/051608623
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 627 Hydraulic engineering > 627.5 Reclamations, Irrigation, related topics > 627.52 Irrigation
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Pengairan
Depositing User: Yusuf Dwi N.
Date Deposited: 13 Sep 2016 14:58
Last Modified: 21 Oct 2021 14:46
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/144992
[thumbnail of Bab_1_Arya.pdf]
Preview
Text
Bab_1_Arya.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Bab_2_Arya.pdf]
Preview
Text
Bab_2_Arya.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of Bab_3_Arya.pdf]
Preview
Text
Bab_3_Arya.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of Bab_4_Arya.pdf]
Preview
Text
Bab_4_Arya.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of Bab_5_Arya.pdf]
Preview
Text
Bab_5_Arya.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of cover-lembar_pengesahan_ACC!.pdf]
Preview
Text
cover-lembar_pengesahan_ACC!.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_ISI_DLL_FIX.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_ISI_DLL_FIX.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of JURNAL.pdf]
Preview
Text
JURNAL.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of daftar_pustaka_arya.pdf]
Preview
Text
daftar_pustaka_arya.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Abstrak_Acc_!.pdf]
Preview
Text
Abstrak_Acc_!.pdf

Download (1MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item