Perencanaan Penempatan Posisi Access Point Pada Gedung Perpustakaan Pusat Universitas Brawijaya Malang Dalam Mendukung Aktivitas Dan Kinerja Jaringan Internet

Hendrawan, Endy (2016) Perencanaan Penempatan Posisi Access Point Pada Gedung Perpustakaan Pusat Universitas Brawijaya Malang Dalam Mendukung Aktivitas Dan Kinerja Jaringan Internet. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Jaringan Wireless sudah menjadi kebutuhan pokok di tiap gedung, kantor, pabrik, dan perusahan-perusahaan, salah satunya membuat pengguna fleksibel dalam memanfaatkan fasilitas jaringan wireless karena sangat mudah dalam proses instalasi. Universitas Brawijaya Malang memiliki perpustakaan atau ruang baca bagi mahasiswa/i yang terletak di sebelah selatan lapangan rektorat. Akan tetapi, di gedung Perpustakaan Pusat Universitas Brawijaya Malang belum pernah melakukan pengoptimalan untuk menentukan penempatan lokasi access point.Pada perencanaan ini yang akan dibahas adalah perencanaan penempatan posisi access point di Gedung Perpustakaan Pusat Universitas Brawijaya Malang dengan menggunakan software Ekahau Site Survey. Untuk memenuhi kebutuhan user dan mengoptimalkan kekuatan sinyal yang diterima dari transmitter terhadap receiver oleh jaringan Wi-Fi, maka akan dilakukan perhitungan kapasitas user, pathloss, penempatan dan pengalokasian access point yang baik dan tepat. Pada perencanaan ini digunakan Cisco Aironet 1040 Series. Hasil dari penelitian ini adalah Ruang Baca Perpustakaan Pusat Universitas Brawijaya Malang (lantai 2) membutuhkan 14 access point dan area Gazebo membutuhkan 12 access point. Nilai signal strength dalam kondisi sangat baik sebesar 94,9% dan 95,8%, untuk nilai SNR dalam kondisi sangat baik sebesar 99,8% dan 98,6%. Pada perencanaan digunakan channel 1,6, dan 11 untuk menghindari interferensi.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FT/2016/715/051608715
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 621 Applied physics > 621.3 Electrical, magnetic, optical, communications, computer engineering; electronics, lighting
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: Yusuf Dwi N.
Date Deposited: 07 Sep 2016 14:13
Last Modified: 21 Oct 2021 14:09
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/144969
[thumbnail of BAB_3_FIX.pdf]
Preview
Text
BAB_3_FIX.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_GAMBAR.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_GAMBAR.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_4.pdf]
Preview
Text
BAB_4.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_ISI_FIX.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_ISI_FIX.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_5.pdf]
Preview
Text
BAB_5.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_TABEL.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_TABEL.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_PUSTAKA_FIX.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA_FIX.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_1_FIX.pdf]
Preview
Text
BAB_1_FIX.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Jurnal.pdf]
Preview
Text
Jurnal.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB_2_FIX.pdf]
Preview
Text
BAB_2_FIX.pdf

Download (2MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item