Perancangan dan Implementasi Sistem Pengukuran Kinerja dengan Metode Performance Prism,

Hidayatullah, MuhammadRizky (2011) Perancangan dan Implementasi Sistem Pengukuran Kinerja dengan Metode Performance Prism,. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Pada penelitian ini dilakukan pengukuran kinerja tingkat korporasi perusahaan yang bertujuan untuk mengetahui nilai performansi perusahaan secara keseluruhan. Penelitian ini dilakukan di Rumah Sakit Penyakit Infeksi Prof. Dr. Sulianti Saroso (RSPI - SS). Metode yang digunakan adalah Performance Prism. Performance Prism dapat memberikan pengukuran yang komprehensif dan sudut pandang yang luas, sehingga memberikan gambaran yang realistis mengenai penentu kesuksesan bisnis. Dengan demikian, pengukuran kinerja dapat memberikan gambaran yang nyata tentang kondisi perusahaan yang sebenarnya. Pengukuran kinerja dalam penelitian ini juga didukung oleh beberapa metode antara lain pembobotan dengan Analytic Hierachy Process (AHP) untuk mengetahui skala nilai prioritas setiap KPI ( Key Performance Indicator ), Scoring System dengan metode Objectives Matrix (OMAX) dan Traffic Light System untuk mengetahui nilai indeks total perusahaan pada tingat korporasi dan kategori dari indeks tersebut.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FT/2011/54/ 051100781
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 621 Applied physics
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Endang Susworini
Date Deposited: 21 Apr 2011 10:17
Last Modified: 21 Apr 2011 10:17
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/141041
Full text not available from this repository.

Actions (login required)

View Item View Item