BurhanSiheli (2007) Sistem Pengontrol Kadar Garam dan pH pada Prototipe Tambak Udang dengan Fuzzy Logic Controller. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Untuk menunjang keberhasilan pemeliharaan udang windu, maka dari sifat kualitas air laut yang sangat menentukan produk panennya adalah kadar garam dan pH. Tujuan dari skripsi ini adalah merancang dan membuat suatu alat pengontrol kadar garam dan pH pada prototipe tambak udang dengan menggunakan logika Fuzzy. Dimana controller bekerja dengan membaca nilai parameter dari transduser dan Keypad yaitu berupa nilai kadar garam dan pH. Bertindak sebagai aktuator adalah motor DC yang terhubung dengan kran yang membuka atau menutup berdasarkan sinyal dari kontroller logika fuzzy. Dengan menggunakan logika fuzzy pada prototipe alat ini, akan dihasilkan besar kadar garam, pH dan error steady state (dengan gangguan) yaitu 8 untuk pH, 6.1% error steady state untuk pH dan 2% untuk kadar garam, 13.5% error steady state untuk kadar garam.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/FT/2007/63/050700652 |
Subjects: | 600 Technology (Applied sciences) > 621 Applied physics > 621.3 Electrical, magnetic, optical, communications, computer engineering; electronics, lighting |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Elektro |
Depositing User: | Endang Susworini |
Date Deposited: | 29 Nov 2008 11:47 |
Last Modified: | 29 Nov 2008 11:47 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/138830 |
Actions (login required)
View Item |