Perancangan dan pembuatan sistem pengendali suhu dan kelembaban relatif pada ruangan dengan menggunakan metode FUZZY logic controller.

FathurRahman (2007) Perancangan dan pembuatan sistem pengendali suhu dan kelembaban relatif pada ruangan dengan menggunakan metode FUZZY logic controller. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Untuk memperoleh suhu dan kelembaban relatif tertentu pada ruangan maka dibutuhkan suatu sistem yang dapat mengendalikan suhu dan kelembaban tersebut sesuai dengan set point yang telah ditentukan meskipun terdapat gangguan. Untuk mendapatkan sistem seperti seperti diatas maka pada skripsi ini penulis mencoba merancang dan membuat sistem pengendali suhu dan kelembaban relatif pada ruangan. Kontroler yang digunakan dalam alat ini yaitu kontrol logika fuzzy. Kontrol logika fuzzy pada alat ini memiliki 2 masukan dan 3 keluaran. Masukannya terdiri dari suhu dan kelembaban relatif sedangkan keluarannya terdiri dari heater, sprayer dan cooler. Dari keluaran ini maka akan dihasilkan suhu dan kelembaban seperti yang diinginkan. Data masukan akan diolah oleh mikrokontroller AT89S52 dengan menggunakan metode fuzzy logic controller kemudian akan dikonversikan kedalam bentuk data analog dengan menggunakan DAC 0808. Data analog ini akan menentukan aksi dari aktuator, sehingga diperoleh suhu dan kelembaban yang diinginkan. Dari hasil pengujian untuk mencapai steady state sistem menghasilkan error steady state 4,4% untuk suhu dan 5,4% untuk kelermbaban pada saat terjadi gangguan.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FT/2007/050701261
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 621 Applied physics > 621.3 Electrical, magnetic, optical, communications, computer engineering; electronics, lighting
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: Endang Susworini
Date Deposited: 25 Jun 2007 00:00
Last Modified: 21 Oct 2021 08:17
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/138355
[thumbnail of 01_Cover_.pdf]
Preview
Text
01_Cover_.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 04_Daftar_isi.pdf]
Preview
Text
04_Daftar_isi.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 05_Daftar_lampiran.pdf]
Preview
Text
05_Daftar_lampiran.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 03_Kata_Pengantar.pdf]
Preview
Text
03_Kata_Pengantar.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 06_Abstrak_.pdf]
Preview
Text
06_Abstrak_.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_I_.pdf]
Preview
Text
BAB_I_.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_II_.pdf]
Preview
Text
BAB_II_.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB_III_.pdf]
Preview
Text
BAB_III_.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_V_.pdf]
Preview
Text
BAB_V_.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB_IV_.pdf]
Preview
Text
BAB_IV_.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB_VI_.pdf]
Preview
Text
BAB_VI_.pdf

Download (1MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item