Analisis Pekerjaan Alternatif Rumah Tangga Nelayan Alat Tangkap Payang Dan Tingkat Kesejahteraan Di Desa Blimbing Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan Jawa Timur.

BaliPrasetyoHutomo, Dwi (2015) Analisis Pekerjaan Alternatif Rumah Tangga Nelayan Alat Tangkap Payang Dan Tingkat Kesejahteraan Di Desa Blimbing Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan Jawa Timur. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu: Jenis-jenis pekerjaan alternatif rumah tangga nelayan payang di Desa Blimbing, curahan waktu yang digunakan rumah tangga nelayan untuk pekerjaan alternatif, pendapatan usaha yang dihasilkan oleh pekerjaan alternatif dan konstribusinya terhadap total pendapatan rumah tangga nelayan, tingkat pengeluaran rumah tangga nelayan payang, tingkat kesejahteraan nelayan jika dilihat dari total pendapatan yang diperoleh menggunakan BPS dan BKKBN. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif, penelitian ini bersifat sampling survey. Sedangkan cara teknik pengambilan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling. Jenis dan sumber data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder dengan menggunakan teknik pengumpulan data observasi, wawancara, dokumentasi. Metode analisa data dengan menggunakan deskriptif kualitatif dan deskriptif kuantitatif. Pekerjaan alternatif adalah suatu peralihan pekerjaan yang dulunya bekerja sebagai nelayan berpindah kepekerjaan lain pada waktu cuaca buruk tiba untuk meningkatkan kesejahteraan keluarganya dengan pekerjaan lainya seperti: mengolah ikan, menjual ikan, bertani, berkebun, penambak, peternak berdagang komoditas non ikan. Dalam persoalan kemiskinan yang menimpa nelayan diharapkan akan dapat terjawab dengan serangkaian kegiatan yang terintegrasi demikian rupa sebagai salah satu alternatif untuk mengatasi masalah yang dialami oleh masyarakat nelayan.

English Abstract

The purpose of this research i.e. the types of alternative jobs households payang blimbing fishermen in the village, a flurry of time used households by fishermen to alternative jobs, operating income produced by alternative jobs and konstribution to the total household income fishermen, the level of household expenditure payang fishermen , the welfare of fishermen when viewed from the total income obtained using bps and bkkbn. Methods used in this research is a method of descriptive, this research is the sampling method of survey .Meanwhile, the method of the sample collection technique done with the methods of sampling purposive. Type and source of the data used was primary and secondary data by using data collection techniques observation, interview, documentation. A method of data available for analysis by the use of descriptive qualitative and quantitative descriptive. Alternative jobs is a transitional work that was formerly employed as fishermen moved kepekerjaan other bad weather arrived at the time his family with work to improve the welfare of other fish such as: process, sells fish, farming, gardening, farmer, non fish farmers commodities trading .Fishermen in the problem of poverty is expected to hit a series of activities can be solved with integrated such a way as one alternative to overcome the problems experienced by community fishermen.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FPR/2015/66/051501963
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 639 Hunting, fishing & conservation > 639.2 Commercial fishing, whaling, sealing
Divisions: Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan > Teknologi Hasil Perikanan
Depositing User: Samsul Arifin
Date Deposited: 09 Mar 2015 14:41
Last Modified: 20 Oct 2021 13:54
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/134543
[thumbnail of ARTIKEL_SEKRIPSI_1,pdf.pdf]
Preview
Text
ARTIKEL_SEKRIPSI_1,pdf.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of Penggabungan_Laporan_Sekripsi,_PDF.pdf]
Preview
Text
Penggabungan_Laporan_Sekripsi,_PDF.pdf

Download (4MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item