Strategi Media Relations Humas Pemerintah Kota Batu Dalam Upaya Meningkatkan Citra Positif Pemerintah Kota Batu

Fachriani, RirinSeptya (2016) Strategi Media Relations Humas Pemerintah Kota Batu Dalam Upaya Meningkatkan Citra Positif Pemerintah Kota Batu. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

.Humas dianggap sebagai suatu kebutuhan yang harus ada di dalam sebuah organisasi untuk membangun hubungan dengan masayarakat dan para pemangku kepentingan. Pemerintah Kota Batu menyadari bahwa semakin banyak media massa dan arus informasi yang menerpa masyarakat bukan menjadi jaminan untuk memberikan penerangan kepada masyarakat. Oleh karena itu, Humas Pemerintah Kota Batu menjadi sangat penting dan strategis, terutama dikaitkan dengan pemenuhan kebutuhan masyarakat akan informasi dan juga untuk membentuk citra positif Pemerintah Kota Batu. Salah satu strategi Humas dalam membentuk citra adalah dengan menjalin hubungan yang baik dengan media yang biasa disebut dengan Media Relations. Media Relations merupakan salah satu program Humas untuk membangun hubungan dengan publik. Peran media massa sangat berpengaruh dalam pembentukan citra positif Pemerintah Kota Batu, karena produk dari media massa berupa berita dikonsumsi langsung oleh masyarakat. Dalam melakukan Media Relations Humas Pemerntah Kota Batu melakukannya melalui strategi Media Relations yaitu menjalin relasi, mengembangkan strategi, dan mengembangkan jaringan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Data didapat dari hasil wawancara dengan teknik purposive sampling dengan key informan dari Humas Pemerintah Kota Batu dan informan pendukung dari pihak media massa. Dari hasil penelitian yang peneliti lakukan, ditarik kesimpulan bahwa Humas Pemerintah Kota Batu dalam mengelola relasi dengan media massa, dilakukan dengan memberikan informasi, membangun hubungan informal dengan wartawan. Humas mengembangkan strategi dengan cara menggunakan berbagai macam media yaitu media cetak, elektronik, dan internet. Selain itu Humas juga selalu membangun dan memelihara kontak dengan media massa dengan cara melakukan pertemuan dengan media massa. Dalam mengembangkan jaringan Humas melakukannya dengan organisasi kehumasan, Bakohumas dan PWI

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FIS/2016/516/051609173
Commentary on: Eprints 0 not found.
Subjects: 300 Social sciences > 302 Social interaction > 302.2 Communication
Divisions: S2/S3 > Magister Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 30 Sep 2016 09:34
Last Modified: 22 Oct 2021 06:47
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/122430
[thumbnail of COVER.pdf]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_ISI.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_ISI.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of COVER_-_Copy.pdf]
Preview
Text
COVER_-_Copy.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_TABEL.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_TABEL.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_GAMBAR.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_GAMBAR.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of HALAMAN_PENGESAHAN2.pdf]
Preview
Text
HALAMAN_PENGESAHAN2.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of LEMBAR_PERSETUJUAN.pdf]
Preview
Text
LEMBAR_PERSETUJUAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of PERNYATAAN_ORISINILITAS.pdf]
Preview
Text
PERNYATAAN_ORISINILITAS.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of KATA_PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
KATA_PENGANTAR.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of TRANSKRIP_WAWANCARA.pdf]
Preview
Text
TRANSKRIP_WAWANCARA.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 3._SURAT_TUGAS_PEMBIMBING_SKRIPSI.pdf]
Preview
Text
3._SURAT_TUGAS_PEMBIMBING_SKRIPSI.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 4._SURAT_TUGAS_PENGUJI_SKRIPSI.pdf]
Preview
Text
4._SURAT_TUGAS_PENGUJI_SKRIPSI.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 5._KARTU_BIMBINGAN_2.pdf]
Preview
Text
5._KARTU_BIMBINGAN_2.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 8._JURNAL_SKRIPSI.pdf]
Preview
Text
8._JURNAL_SKRIPSI.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
ABSTRACT.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_I.pdf]
Preview
Text
BAB_I.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_II.pdf]
Preview
Text
BAB_II.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB_III.pdf]
Preview
Text
BAB_III.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_IV.pdf]
Preview
Text
BAB_IV.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of BAB_V.pdf]
Preview
Text
BAB_V.pdf

Download (1MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item