Musthofa, Maria Ulfa Indra (2015) Perbedaan Resiliensi Pada Mahasiswa Yang Sedang Menyusun Skripsi Ditinjau Dari Tipe Kepribadian Ekstrovert Dan Introvert. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan resiliensi antara mahasiswa berkepribadian ekstrovert dengan mahasiswa berkepribadian introvert yang sedang menyusun skripsi. Penelitian ini merupakan penelitian komparatif dengan jumlah sampel pada masing-masing tipe kepribadian sebanyak 55 orang yang diambil dengan menggunakan teknik purposive sampling. Alat ukur yang digunakan untuk mengumpulkan data penelitian adalah skala EPI (Eysenck Personality Inventory) dan skala resiliensi. Dengan menggunakan uji hipotesis independent sample t-test, didapatkan hasil bahwa terdapat perbedaan resiliensi pada mahasiswa yang sedang menyusun skripsi antara yang berkepribadian ekstrovert dengan introvert.
English Abstract
The purpose of this study was to find out the difference of resilience between extrovert and introvert students who doing minithesis. This study was a comparative research with total sample which have 55 participants for each type of personality whom recruited using purposive sampling technique. Data were gathered using EPI (Eysenck Personality Inventory) and resilience scale. Using independent sample t-test, it was found that there’s difference of resilience between extrovert and introvert students who doing minithesis.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/FIS/2015/326/ 051507785 |
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Subjects: | 100 Philosophy, parapsychology and occultism, psychology > 150 Psychology |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Psikologi |
Depositing User: | Kustati |
Date Deposited: | 10 Nov 2015 09:49 |
Last Modified: | 03 Oct 2023 04:56 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/121497 |
Text
Maria Ulfa Indra Musthofa.pdf Download (1MB) |
Actions (login required)
View Item |