Manajemen Konflik Pada Pasangan Suami Istri Yang Menjalani Perkawinan Campuran

Oktafiani, NurLaili (2015) Manajemen Konflik Pada Pasangan Suami Istri Yang Menjalani Perkawinan Campuran. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian Ini Bertujuan Untuk Mengetahui Manajemen Konflik Yang Dilakukan Oleh Pasangan Suami Istri Yang Menjalani Perkawinan Campuran Sehingga Para Pasangan Perkawinan Campuran Dapat Mempertahankan Perkawinannya Sampai Dengan Saat Ini. Penelitian Ini Menggunakan Metodologi Kualitatif Dengan Metode Fenomenologi Moustakas Yang Melibatkan Tiga Pasang Subyek Pelaku Perkawinan Campuran Dengan Latar Belakang Etnis Jawa-Eropa. Teknik Pengumpulan Data Menggunakan Wawancara Dan Observasi. Hasil Dari Penelitian Ini Menunjukkan Dua Subyek Sebagai Pasangan Wanita Jawa Dan Pria Belanda Menggunakan Gaya Manajemen Konflik Kompetitif, Menghindar, Dan Kompromi Dalam Mengelola Konflik, Sedangkan Satu Subyek Yang Merupakan Pasangan Dengan Etnis Jawa-Perancis Lebih Banyak Menggunakan Perpaduan Antara Gaya Menghindar Dan Kolaborasi Dalam Penyelesaian Konflik Diantara Mereka.

English Abstract

The Purpose Of This Study Is To Describe Style Of Conflict Management On Interracial Couples. Conflict Management Is The Process To Get Compatibility While Face The Conflict. This Study Used A Qualitative Methodology And Phenomenological Approach By Moustakas Using Three Interracial Marriages Couples With Java-European Ethnics As Subjects. The Technique Of Collecting Data Were Interviews, And Observation. The Results Of This Study Indicate That Couples Of Javanese Women And Dutch Men Use Competitive, Avoiding, And Compromise In Managing Conflict, Whereas One Couple Of Javanese Woman And French Man More Use Avoidance And Collaboration While Managing Conflict Between Them

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FIS/2015/157/051503192
Commentary on: Eprints 0 not found.
Subjects: 100 Philosophy, parapsychology and occultism, psychology > 150 Psychology
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Psikologi
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 15 May 2015 13:29
Last Modified: 21 Oct 2021 03:18
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/121311
[thumbnail of SKRIPSI_(Full)_-_NUR_LAILI_OKTAFIANI_-_105120303111007.pdf]
Preview
Text
SKRIPSI_(Full)_-_NUR_LAILI_OKTAFIANI_-_105120303111007.pdf

Download (5MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item