Pengaruh Penilaian Kinerja terhadap Semangat Kerja (Studi pada Karyawan Tetap PT. Aggiomultimex Sidoarjo),

Purwaningrum, ErlindaListyanti (2014) Pengaruh Penilaian Kinerja terhadap Semangat Kerja (Studi pada Karyawan Tetap PT. Aggiomultimex Sidoarjo),. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan Penilaian Kinerja Karyawan dan Semangat Kerja Karyawan yang ada di PT. Aggiomultimex Sidoarjo, juga untuk mengetahui pengaruh antara variabel Penilaian Kinerja Karyawan terhadap Semangat Kerja Karyawan. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian explanatory research . Penelitian ini terdiri dari variabel bebas yaitu Penilaian Kinerja Karyawan (X) dan variabel terikat yaitu Semangat Kerja Karyawan (Y). Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner yang disebarkan kepada karyawan PT. Aggiomultimex Sidoarjo sebanyak 80 orang responden. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif dan analisis regresi linier sederhana. Penilaian Kinerja Karyawan yang ada di PT. Aggiomultimex Sidoarjo masuk dalam kategori baik sedangkan untuk Semangat Kerja Karyawan masuk dalam kategori sangat baik. Berdasarkan analisis regresi linier sederhana, dapat diketahui besarnya kontribusi variabel bebas terhadap variabel terikat. Semangat Kerja Karyawan akan meningkat sebesar 0,462 satuan untuk setiap tambahan satu satuan X (Penilaian Kinerja Karyawan). Jadi apabila Penilaian Kinerja Karyawan mengalami peningkatan 1 satuan,maka Semangat kerja Karyawan akan meningkat sebesar 0,462 satuan dengan asumsi variabel yang lainnya dianggap konstan. Sehingga dapat disimpulkan bahwa Penilaian Kinerja Karyawan berpengaruh positif terhadap Semangat Kerja Karyawan. Dengan kata lain, apabila Penilaian Kinerja Karyawan meningkat maka akan diikuti peningkatan Semangat Kerja Karyawan.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FIA/2014/30/051401691
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 658 General management
Divisions: Fakultas Ilmu Administrasi > Ilmu Administrasi Bisnis / Niaga
Depositing User: Endang Susworini
Date Deposited: 07 Mar 2014 14:27
Last Modified: 24 Oct 2021 11:28
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/116399
[thumbnail of 4.TANDA_PENGESAHAN_SKRIPSI.pdf]
Preview
Text
4.TANDA_PENGESAHAN_SKRIPSI.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 4.BAB_IV.pdf]
Preview
Text
4.BAB_IV.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of 5.BAB_V.pdf]
Preview
Text
5.BAB_V.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 5.PERNYATAAN_ORISINALITAS_SKRIPSI.pdf]
Preview
Text
5.PERNYATAAN_ORISINALITAS_SKRIPSI.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 6.RINGKASAN.pdf]
Preview
Text
6.RINGKASAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 7.SUMMARY.pdf]
Preview
Text
7.SUMMARY.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 8.KATA_PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
8.KATA_PENGANTAR.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 9.DAFTAR_ISI.pdf]
Preview
Text
9.DAFTAR_ISI.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 1.BAB_I.pdf]
Preview
Text
1.BAB_I.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 1.COVER.pdf]
Preview
Text
1.COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 2.BAB_II.pdf]
Preview
Text
2.BAB_II.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 2.MOTTO.pdf]
Preview
Text
2.MOTTO.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 3.BAB_III.pdf]
Preview
Text
3.BAB_III.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of 3.TANDA_PERSETUJUAN_SKRIPSI.pdf]
Preview
Text
3.TANDA_PERSETUJUAN_SKRIPSI.pdf

Download (1MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item