Fungsi Website Dalam Pelayanan Publik (Studi Efektivitas Website Pada Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Kabupaten Malang

Pratama, AgungSurya (2013) Fungsi Website Dalam Pelayanan Publik (Studi Efektivitas Website Pada Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Kabupaten Malang. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian Ini Dilakukan Karena Pentingnya Kebutuhan Teknologi Dan Informasi Dalam Pelayanan. Instansi Pemerintah Harus Tanggap Dalam Memanfaatkan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Dalam Pelayanan Kepada Masyarakat. Electronic Government Adalah Pelayanan Menggunakan Teknologi Informasi Dan Komuikasi Salah Satu Bentuknya Adalah Website , Hal Ini Berguna Dalam Pemberian Informasi Dan Sarana Komunikasi Secara Efektif. Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Merupakan Instansi Pemerintahan Yang Memanfaatkan Website Sebagai Sarana Penyampaian Informasi Dan Komunikasi Dengan Masyarakat. Berdasarkan Uraian Diatas Peneliti Tertarik Untuk Meneliti Mengenai Fungsi Website Yang Terjadi Pada Website Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Kabupaten Malang. Efektivitas Website Dalam Pelayanan Pada Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Kabupaten Malang. Faktor Kendala Yang Dihadapi Dalam Menjalankan Fungsi Website Oleh Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Kabupaten Malang. Tujuan Dari Penelitian Ini Adalah Untuk Mendeskripsikan Dan Menganalisis Fungsi Website Yang Terjadi Pada Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Kabupaten Malang, Dan Efektivitas Yang Terjadi Dalam Pelayanan Melalui Website , Serta Mendeskripsikan Dan Menganalisis Faktor Yang Menjadi Penghambat Dalam Menjalankan Fungsi Website . Penelitian Ini Bersifat Deskriptif Dengan Pendekatan Kualitatif. Lokasi Penelitian Ini Adalah Di Kabupaten Malang Dengan Situs Penelitian Pada Dinas Kependudukan Dan Catatan Kabupaten Malang. Teknik Pengumpulan Data Melalui Wawancara, Obeservasi Dan Dokumentasi. Berdasarkan Hasil Penelitian Fungsi Website Yang Dilakukan Di Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Kabupaten Malang Maka Yang Terjadi Disini Adalah Fungsi Komunikasi Dan Informasi. Komunikasi Website Ini Sebagai Sarana Komunikasi Antara Pemerintah (Dinas) Dengan Pemerintah (Dinas Lainnya) Maupun Dengan Masyarakat. Selanjutnya Fungsi Informasi Disini Informasi Yang Disajikan Melalui Website Adalah Program Dan Pelayanan Yang Ada Pada Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Kabupaten Malang. Efektivitas Pelayanan Publik Yang Terjadi Sudah Sesuai Dengan Tujuan Dari Dibentuknya Website Ini Namun Masih Kurang Jika Dilihat Dari Sumber Daya Yang Digunakan. Disini Kendala Yang Dihadapi Berupa Sumber Daya Manusia, Teknologi, Dan Pengguna. Saran Yang Dapat Diberikan Adalah Perlu Adanya Kerjasama Dalam Pembiayaan Kegiatan. Lalu Penarikan Pegawai Yang Khusus Bertugas Sebagai Operator Website . Selain Itu Perlu Dilakukan Peningkatan Teknologi. Dan Perlu Dilakukan Sosialisasi

English Abstract

This Research Was Undertaken Due To The Need For Information And Technology In Public Services. The Government Must To Implement And Employ Information And Technology In Public Services. Electronic Government Is Information And Technology In Public Services Includes Websites, For The Purpose Of Providing Information And Communicating More Effectively. The Department Of Population And Civil Records, Which Is One Example Of A Government Institution Utilizing Websites As A Method Of Providing Information And Communicating With The Community. Based On The Information Above This Researcher Is Interested In Researching The Function Of Websites In Relation To The Department Of Population And Civil Records, Malang Regency’s Website. The Effectiveness That Occurs In The Services Through The Website. The Obstacles Faced Around The Functional Performance Of The Website Of . The Goal From This Research Is To Describe And Analyze The Function Of Their Website, The Effectiveness That Occurs Through The Website’s Services, As Well As To Describe And Analyze Factors That Cause Obstacles To The Functional Performance Of The Website. This Research Is Based On Descriptive And Qualitative Approaches. The Location Of The Research Took Place In The Malang Regency, At The Site Of The Department Of Population And Civil Records, Malang Regency. Data Was Collected Through Interviews, Observations And Documentation. Based On The Results Of This Research, It Is Evident That The Function Of The Website, As Used By The Department Of Population And Civil Records, Malang Regency, Is For Communication, Where The Website Is A Method Of Communication Between Government Departments, And The Government To The Community. In Addition, The Use Of Information In This Instance, Is Information Provided Through The Website About Programs And Services Which Occur At The Department Of Population And Civil Records, Malang Regency. The Public Service’s Effectiveness Happens To Be In Line With The Goal Of This Website, However From The Perspective Of The Use Resources Is Less Than Effective. These Are The Obstacles Faced Around Human Resources, Technology And Consumers. Some Advice For Consideration Is The Need To Work Together To Finance Activities. Followed By, The Recruitment Of Workers Who Are Experts In Website Operation. Otherwise There Needs To Be An Improvement In The Technology. And The Need To Educate The Community

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FIA/2013/536/051400066
Subjects: 300 Social sciences > 351 Public administration
Divisions: Fakultas Ilmu Administrasi > Ilmu Administrasi Publik / Negara
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 07 Jan 2014 14:04
Last Modified: 22 Oct 2021 02:31
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/116081
[thumbnail of SKRIPSI_-_AGUNG_SURYA_PRATAMA.pdf] Other
SKRIPSI_-_AGUNG_SURYA_PRATAMA.pdf

Download (4MB)

Actions (login required)

View Item View Item