Murtadho, M. Ali (2013) Pengaturan Saksi Pelaku Yang Bekerjasama (Justice Collaborator) Di Amerika Serikat, Jerman Dan Belanda. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Dalam Penulisan Skripsi Ini Penulis Bertujuan Untuk Mengetahui Bagaimana Sistem Pengaturan Saksi Pelaku Yang Bekerjasama (Justice Collaborator) Di Berbagai Negara Yang Sudah Menerapkan Perlindungan Saksi Terlebih Dahulu Yaitu Amerika Serikat, Jerman Dan Belanda. Dalam Penulisan Skripsi Ini Penulis Menggunakan Jenis Penelitian Hukum Yuridis Normatif, Yang Bisa Juga Disebut Sebagai Penelitian Hukum Doctrinal, Karena Penulis Membamdingkan Pengaturan (Justice Collaborator) Di Amerika Serikat, Jerman Dan Belanda Untuk Menemukan Konsep Dalam Mengatur (Justice Collaborator) Yang Dapat Dilakukan Di Indonesia. Penulisan Skripsi Yang Digunakan Penulis Ini Menggunakan Pendekatan Peraturan Perundang Undangan,Pendekatan Perbandingan Dan Pendekatan Konsep.Jenis Bahan Hukum Yang Penulis Gunakan Adalah Bahan Hukum Primer, Bahan Hukum Sekunder Dan Bahan Hukum Tersier. Berdasarkan Penelitian Ini Diperoleh Hasil Salah Satu Konsep Yang Ditawarkan Adalah Pasal 10 Uu No. 13 Tahun 2006 Tentang Perlindungan Saksi Dan Korban Disisipkan (Penambahan Untuk Mempertegas) Yaitu Dalam Memperoleh Hakhaknya Berupa Rewards, Perlindungan Keamanan Pribadi, Rewards Berupa Memperingan Tuntutan Dari Jpu Serta Mendapatkan Grasi Atau Remisi Serta Adanya Beberapa Hal Yang Seharusnya Diatur Dan Dimasukan Ke Dalam Uu No. 13 Tahun 2006 Tentang Perlindungan Saksi Dan Korban Yaitu Dengan Memasukannya Remisi/Pengurangan Hukuman Serta Serta Dapat Digolongkan Pada Kejahatan Tindak Pidana Serius Dan Terorganiser. Hasil Penelitian Ini Diharapkan Tercipta Suatu Bentuk Perlindungan Yang Baik Kepada Para Saksi Pelaku Yang Bekerjasama (Justice Collaborator) Yang Pada Akhirnya Dapat Menjadi Suatu Langkah Yang Baik Untuk Memberikan Kesempatan Dalam Membongkar Kejahatan Yang Serius Dan Terorganisir Di Masa Yang Akan Datang.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/FH/2013/270/051401813 |
Subjects: | 300 Social sciences > 340 Law |
Divisions: | Fakultas Hukum > Ilmu Hukum |
Depositing User: | Budi Wahyono Wahyono |
Date Deposited: | 11 Mar 2014 15:11 |
Last Modified: | 18 Apr 2022 01:47 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/111633 |
Preview |
Text
1.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
2.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
6.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
5.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
4.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
3.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
7.pdf Download (1MB) | Preview |
Actions (login required)
![]() |
View Item |