Pengaruh Kinerja Keuangan Dan Good Corporate Governance Terhadap Sustainability Report Pada Perusahaan Bumn Yang Listed Di Bei

MFahminuddinR (2016) Pengaruh Kinerja Keuangan Dan Good Corporate Governance Terhadap Sustainability Report Pada Perusahaan Bumn Yang Listed Di Bei. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kinerja keuangan dan Good Corporate Governance terhadap sustainability report. Kinerja keuangan diukur menggunakan ROA. Mekanisme Good Corporate Governance yang digunakan adalah kepemilikan manajerial, dewan komisaris independen, dewan direksi dan komite audit independen. Populasi adalah perusahaan BUMN yang listed di Bursa Efek Indonesia tahun 2011-2014. Pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dan diperoleh sampel sebanyak 13 perusahaan. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda dengan menggunakan program SEM-PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ROA, dewan direksi, dan komite audit berpengaruh terhadap sustainability report, sedangkan kepemilikan manajerial, dan dewan komisaris independen, tidak berpengaruh terhadap sustainability report.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FE/2016/701/051611736
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 657 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 16 Nov 2016 10:33
Last Modified: 28 Oct 2021 01:54
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/109170
[thumbnail of M_Fahminuddin_R_-_125020300111075.pdf] Text
M_Fahminuddin_R_-_125020300111075.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Actions (login required)

View Item View Item