Pengaruh Motivasi Terhadap Minat Mahasiswa Akuntansi Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (Ppak)

Dewi, PuspitaNurindah (2015) Pengaruh Motivasi Terhadap Minat Mahasiswa Akuntansi Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (Ppak). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi terhadap minat mahasiswa akuntansi di empat Universitas Negeri di Jawa Timur untuk mengikuti PPAk. Variabel yang digunakan yaitu motivasi kualitas, motivasi karir, motivasi ekonomi, motivasi prestasi, dan motivasi penghargaan/pengakuan. Populasi untuk penelitian ini adalah mahasiswa akuntansi angkatan 2011 di empat Universitas Negeri di Jawa Timur yang masih aktif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 363 responden. Dalam penelitian data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dari kuesioner. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survey. Data penelitian diuji dengan menggunakan SmartPLS ver. 2.0 M3. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa motivasi karir, motivasi prestasi, dan motivasi penghargaan/pengakuan berpengaruh secara siginifikan terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti PPAk. Sedangkan motivasi kualitas dan motivasi ekonomi tidak berpengaruh secara signifikan terhadap minat mahasiswa untuk mengikuti PPAk.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FE/2015/234/051503231
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 657 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 11 May 2015 14:45
Last Modified: 29 Oct 2021 07:54
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/107813
[thumbnail of 1._Cover.pdf] Text
1._Cover.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 6._HALAMAN_JUDUL.pdf] Text
6._HALAMAN_JUDUL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 2._Abstrak.pdf] Text
2._Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 8._LAMPIRAN.pdf] Text
8._LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of 5._DAFTAR_PUSTAKA.pdf] Text
5._DAFTAR_PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 11._DAFTAR_ISI.pdf] Text
11._DAFTAR_ISI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 12.KATA_PENGANTAR.pdf] Text
12.KATA_PENGANTAR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 14._DAFTAR_GAMBAR.pdf] Text
14._DAFTAR_GAMBAR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 15._DAFTAR_LAMPIRAN.pdf] Text
15._DAFTAR_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 13._DAFTAR_TABEL.pdf] Text
13._DAFTAR_TABEL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB_I_-_revisi.1.pdf] Text
BAB_I_-_revisi.1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB_II_-_revisi.pdf] Text
BAB_II_-_revisi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB_III_-_revisi.pdf] Text
BAB_III_-_revisi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB_IV_-_revisi.pdf] Text
BAB_IV_-_revisi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of BAB_V_-_revisi.pdf] Text
BAB_V_-_revisi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of surat.pdf] Text
surat.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Actions (login required)

View Item View Item