The Rhetoric In Corporate Social Responsibility (Csr) Reporting : A Frame Analysis On Sustainability Reporting Of Pt. Indosat Tbk

Rahmawati, Elok (2013) The Rhetoric In Corporate Social Responsibility (Csr) Reporting : A Frame Analysis On Sustainability Reporting Of Pt. Indosat Tbk. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Meningkatnya Kesadaran Akan Lingkungan Diikuti Dengan Meningkatnya Pegungkapan Laporan Keberlanjutan (Sustainability Reporting) Yang Digunakan Oleh Perusahaan Untuk Melaporkan Aktivitas Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (Corporate Social Respponsibility). Sayangnya, Sebagai Organisasi Yang Berorientasi Laba, Banyak Perusahaan Yang Memiliki Tujuan Tersendiri Ketika Melaksanakan Program Csr-Nya, Seperti Untuk Menghindari Pajak, Untuk Menutupi Kasus Pelanggaran Hukum Yang Mereka Lakukan, Atau Terkadang Hanya Untuk Meningkatkan Reputasi Perusahaan. Di Indonesia, Peningkatan Pengungkapan Laporan Keberlanjutan Tidak Diikuti Dengan Upaya Pelestarian Lingkungan. Sebagai Sebuah Perusahaan Besar, Tentunya Indosat Perlu Melaporkan Aktivitasaktivitasnya, Terutama Aktivitas Csr-Nya Melalui Laporan Keberlanjutan. Keberhasilan Laporan Keberlanjutan Indosat Tidak Dapat Dipungkiri Karena Indosat Telah Memperoleh Banyak Penghargaan Dari Laporan Tersebut. Menurut Luks (1998), Sebenarnya Setiap Orang Yang Enghasilkan Kalimat Atau Pernyataan (Tertulis Ataupun Lisan), Melibatkan Retorika. Oleh Karena Itu, Penelitian Ini Bertujuan Untuk Menemukan Motivasi Apa Yang Sebenarnya Melatarbelakangi Pengungkapan Laporan Keberlanjutan Indosat. Analisis Framing Digunakan Untuk Menganalisis Data Retorikal. Data Utama Adalah Laporan Keberlanjutan Indosat Tahun 2009, 2010, Dan Laporan Tahunan Indosat 2011. Selanjutnya, Semuanya Dibandingkan Dengan Teori-Teori, Pemmberitaan, Dan Penelitianpenelitian Terdahulu Untuk Menemukan Kebenarannya. Implementasi Dari Program Csr Indosat Mendapatkan Penilaian Yang Baik Dari Para Stakeholder. Berdasarkan Peraturan Hokum Yang Berlaku, Indosat Belum Terbukti Terlibat Dalam Kasus Pelanggaran Hokum. Begitu Juga Dalam Kasus Pelanggaran Pajak. Bagaimanapun, Sepertinya Perusahaan-Perusahaan Selalu Menekan Beban Usaha Mereka, Dan Pajak Merupakan Beban Yang Tinggi Bagi Perusahaan. Sementara Itu, Laba Indosat Yang Dialokasikan Untuk Program Csr Yang Jumlahnya Sekitar 1% Hingga 2%, Tampak Terlalu Kecil, Meskipun Demikiantidak Ada Standard Pasti Yang Dinyatakan Dalam Peraturan Perundangan.

English Abstract

The increasing of environmental consciousness is followed by the increasing of Sustainability Reporting disclosures which is used by company for reporting Corporate Social Responsibility (CSR) activities. Unfortunately, as profit oriented organizations, many companies have special aims while doing CSR programs, such as for avoiding tax, for violating laws, or sometimes for enhancing corporate reputation only. It can be seen that in Indonesia, the increasing of Sustainability Reporting disclosures does not followed by the environmental preservation. As a big company, ofcourse Indosat needs to report their activities, especially their CSR activities through the Sustainability Reporting. The successfulness of Indosat’s Sustainability Reporting is undeniable because they got many awards from this reporting. According to Luks (1998), actually everyone who produces sentences (written or oral), employs rhetoric. Therefore, this research intended to find what is the motivation of Indosat to disclose Sustainability Reporting. Frame analysis is used to analyzing the rhetorical data. Primary data sources are Indosat’s Sustainability Reporting 2009, 2010 and Indosat’s Annual Report 2011. Then, it is compared with the theories, news, and previous researches to find the truth. The implementation of Indosat’s CSR programs have a good assesment from their stakeholders. Based on the constitution, Indosat have not yet proven to be involved in law violation. Likewise in tax avoidance cases. However, it seems that corporation is always reduce expense, and tax is a great expense. Moreover, the profit which is allocated for CSR programs as much as approximately 1% up to 2% seems

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FE/2013/482/051310341
Uncontrolled Keywords: Rhetoric, Frame, Corporate Social Responsibility, Sustainability Reporting, Indosat
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 657 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 08 Nov 2013 14:19
Last Modified: 10 Nov 2021 07:17
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/106900
[thumbnail of abstrak.pdf] Text
abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Actions (login required)

View Item View Item