Vidiananda, Gabriela and Dr. Erwin Saraswati, Ak, CPMA (2013) The Influence Of Corporate Social Responsibility (Csr) On Company Financial Performance And Firm Value (An Empirical Study On The Manufacturing Companies Listed At Indonesia Stock Exchange (Idx) In 20. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah menguji pengaruh tanggung jawab social perusahaan terhadap kinerja keuangan dan nilai perusahaan. Kinerja keungan perusahaan diukur dengan menggunakan Return on Asset (ROA) dan nilai perusahaan diukur menggunakan Tobin’s Q. Pada penelitian ini menggunakan dua variabel kontrol yaitu: ukuran perusahaan (Size) and Leverage. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 69 perusahaan manufaktur pada tahun 2011, yang diperoleh melalui metode purposive judgment sampling. Hasil pengujian menggunakan uji regresi linear berganda menunjukkan bahwa tanggung jawab social perusahaan memiliki pengaruh terhadap kinerja keuangan perusahaan dan nilai perusahaan. Hasil analisis juga menunjukan bahwa size sebagai variabel control tidak berpengaruh terhadap kinerja keuangan, tetapi berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Sebaliknya, leverage sebagai variabel control berpengaruh terhadap kinerja keuangan dan nilai perusahaan.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/FE/2013/365/051307963 |
Subjects: | 600 Technology (Applied sciences) > 657 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Depositing User: | Endang Susworini |
Date Deposited: | 17 Sep 2013 13:47 |
Last Modified: | 13 Nov 2021 21:57 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/106783 |
![]() |
Text
Table_of_Content.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
![]() |
Text
ABSTRAK.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
![]() |
Text
Chapter_I.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
![]() |
Text
Chapter_III.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
![]() |
Text
Bibliography.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
![]() |
Text
Chapter_II.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
![]() |
Text
cover.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
![]() |
Text
Chapter_V.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
![]() |
Text
Chapter_IV.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Actions (login required)
![]() |
View Item |