Keputusan Struktur Pendanaan dan Nilai perusahaan : Studi Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2004-2008.

AndaruGilarSadewa (2010) Keputusan Struktur Pendanaan dan Nilai perusahaan : Studi Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2004-2008. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel bebas yaitu kebijakan deviden, aset utilization , dan biaya kebangkrutan ( bankruptcy cost ) terhadap variabel terikat yaitu perusahaan yang diukur menggunakan rasio PER. Objek penelitian ini adalah industri pertambangan yang Listing di Bursa Efek Indonesia. Populasi dari penelitian ini adalah sebanyak 15 perusahaan. Pemilihan sampel dilakukan dengan menggunakan purposive sampling yang didasarkan pada kriteria-kriteria tertentu. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 7 sampel. Periode pengamatan dilakukan antara tahun 2004 sampai dengan 2008. dengan sumber data yang diperoleh dari laporan keuangan perusahaan dan Indonesian Capital Market Directory (ICMD). Pengujian secara statistik dilakukan dengan menggunakan analisa regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan secara simultan variabel kebijakan deviden, asset utilization dan biaya kebangkrutan berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Sedangkan secara parsial variabel kebijakan deviden, asset utilization dan biaya kebangkrutan memiliki pengaruh secara signifikan dengan arah yang positif terhadap nilai perusahaan. Temuan dari penelitian ini memberikan gambaran bahwa keputusan pembiayaan dalam sebuah perusahaan akan selalu berimbang dalam hal komposisi pembagiannya. Pecking Order Theory dan Trade Off Theory berperan besar dalam keputusan ini yang nantinya akan membentuk struktur modal dalam sebuah perusahaan. Manajemen perusahaan akan mencoba menyeimbangkan penggunaan sumber dana ini yang berasal dari internal perusahaan yaitu kebijakan deviden dan asset utilization dan eksternal perusahaan yaitu biaya kebangkrutan ( bankruptcy cost ). Keputusan pembiayaan yang tepat akan mampu untuk meningkatkan nilai perusahaan.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FE/2010/602/051003504
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 658 General management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Endang Susworini
Date Deposited: 13 Jan 2011 11:24
Last Modified: 24 Oct 2021 08:49
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/104870
[thumbnail of BAB_I.pdf] Text
BAB_I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB_II.pdf] Text
BAB_II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB_IV.pdf] Text
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB_III.pdf] Text
BAB_III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB_V.pdf] Text
BAB_V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Cover_SKRIPSI.pdf] Text
Cover_SKRIPSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of DAFTAR_ISI.pdf] Text
DAFTAR_ISI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of DAFTAR_PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of KATA_PENGANTAR.pdf] Text
KATA_PENGANTAR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of LEMBAR_PENGESAHAN_revisian.pdf] Text
LEMBAR_PENGESAHAN_revisian.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of LEMBAR_PERSETUJUAN_DOSEN.pdf] Text
LEMBAR_PERSETUJUAN_DOSEN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Actions (login required)

View Item View Item