Pengaruh Variabel-variabel Relationship Marketing Terhadap Kepuasan Pelanggan Speedy Pada PT. Telkom Indonesia Tbk. Kancatel Jombang.

InunSetyaningrum (2009) Pengaruh Variabel-variabel Relationship Marketing Terhadap Kepuasan Pelanggan Speedy Pada PT. Telkom Indonesia Tbk. Kancatel Jombang. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Dalam pemasaran modern, paradigma pemasaran telah bergeser, tidak hanya menciptakan transakasi untuk mencapai keberhasilan pemasaran tetapi perusahaan juga harus menjalin hubungan dengan pelanggan dalam jangka panjang, yang disebut relationship marketing . Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh variabel-variabel relationship marketing yang terdiri dari variabel komunikasi, komitmen, trust , dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan, baik secara simultan, maupun parsial serta untuk mengetahui variable mana yang mempunyai pengaruh dominan. Jenis penelitian ini adalah eksplanatory research yang menjelaskan hubungan kausal antara variabel-variabel melalui pengujian hipotesa. Sampel penelitian ini adalah 80 pelanggan Speedy pada PT. Telkom Indonesia Tbk. Kancatel Jombang. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian dengan menggunakan analisis regresi linier berganda menunjukkan bahwa secara simultan variabel komunikasi (X 1 ), komitmen (X 2 ), trust (X 3 ), dan kualitas pelayanan (X 4 ) memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan pelanggan dengan signifikansi 0,000, dengan koefisien determinasi (R 2 ) sebesar 0,633 (63,3%). Sedangkan secara parsial, variabel komunikasi (X 1 ) dan kualitas pelayanan (X 4 ) menunjukkan adanya pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan pelanggan dengan signifikansi masing-masing variabel sebesar 0,282 dan 0,318, sedangkan variabel komitmen (X 2 ) dan trust (X 3 ) menunjukkan adanya pengaruh yang tidak signifikan, dengan signifikansi masing-masing variabel sebesar 0,071 dan 0,253. Variabel yang berpengaruh dominan terhadap kepuasan pelanggan yaitu variabel kualitas pelayanan (X 4 ) dengan koefisien beta sebesar 0,318. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa keempat variabel independen dalam relationship marketing yaitu, komunikasi, komitmen, trust , dan kualitas pelayanan secara simultan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan pelanggan Speedy, namun tidak secara parsial. Variabel kualitas pelayanan (X 4 ) merupakan variabel yang mempunyai pengaruh yang dominan terhadap kepuasan pelanggan Speedy.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FE/2009/27/050900335
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 658 General management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Endang Susworini
Date Deposited: 16 Feb 2009 09:20
Last Modified: 22 Oct 2021 05:27
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/104139
[thumbnail of Microsoft_Word_-_BAB_II_.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_BAB_II_.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Microsoft_Word_-_BAB_III_.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_BAB_III_.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Microsoft_Word_-_BAB_IV_.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_BAB_IV_.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of Microsoft_Word_-_BAB_V_.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_BAB_V_.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Microsoft_Word_-_C.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_C.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_I.pdf]
Preview
Text
BAB_I.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Microsoft_Word_-_Daftar_ga.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_Daftar_ga.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Microsoft_Word_-_Daftar_Isi_.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_Daftar_Isi_.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Microsoft_Word_-_Daftar_Pus.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_Daftar_Pus.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Microsoft_Word_-_Daftar_Lamp.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_Daftar_Lamp.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Microsoft_Word_-_Daftar_T.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_Daftar_T.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Microsoft_Word_-_Kata_Penga.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_Kata_Penga.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Microsoft_Word_-_Lampiran_1_Kuisi.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_Lampiran_1_Kuisi.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Microsoft_Word_-_Lampiran_2_Hasil_.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_Lampiran_2_Hasil_.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Microsoft_Word_-_Ringk.pdf]
Preview
Text
Microsoft_Word_-_Ringk.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Summary.pdf]
Preview
Text
Summary.pdf

Download (1MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item