Relasi Manusia Dengan Alam Pada Novel Partikel karya Dewi Lestari (Kajian Ekokritik).

Restyawan, Fendra (2017) Relasi Manusia Dengan Alam Pada Novel Partikel karya Dewi Lestari (Kajian Ekokritik). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Krisis lingkungan terjadi karena ulah manusia. Manusia sering kurang memahami alam sehingga kesulitan menciptakan sebuah relasi yang baik dengan lingkungan hidup. Konsep lingkungan hidup dalam penelitian ini mencakup sega-la sesuatu di alam semesta, seperti hutan, sungai, orangutan, dan hewan liar. Kajian ekokritik dijadikan sebagai teori analisis untuk mengkaji nilai-nilai kearifan manusia terhadap lingkungan. Penelitian ini tergolong ke dalam jenis penelitian deskriptif kualitatif dan menggunakan teknik simak catat dalam proses pengumpulan data. Sumber data yang digunakan adalah novel Partikel karya Dewi Lestari, sedangkan data yang digunakan adalah berupa deskripsi, narasi, monolog dan percakapan dalam novel Partikel. Penelitian ini menunjukkan bahwa relasi manusia dengan alam diwujudkan dengan berbagai macam sikap dan peran manusia dengan alam yakni keterandalan pembuatan lahan pertanian atau penghijauan, penyelamatan alam yang terancam habitatnya, pemakaian sumberdaya alam ramah lingkungan, merasakan yang dirasakan alam, kesejajaran alam dengan manusia, kenyamanan berada di tengah alam. Kesimpulan penting penelitian ini adalah teks sastra, secara khusus mengandung sebuah gagasan utama bahwa pada hakikatnya manu-sia dan alam adalah satu.

English Abstract

An environmental crisis is because human behaviour. People often lack understanding of nature and have difficulties to create a good relation with nature. The concept of the living environment in this study knows in the universe , as the , river , orangutans , and wild animals. The purpose of this study is to discuss the relationship between man and nature on a novel Particle by Dewi Lestari This research is classified as qualitative descriptive research using a technique to see and make a note in the data collection process. Data sources used novel Particle by Dewi Lestari, while the data used was in the form of description , narrative monolog, and conversation in a novel particles . This study shows that the human relationship with nature was shown by the wide range of attitudes and the role of humans with nature that is the reliability of the manufacture of agricultural land , rescue of natural endangered habitats, use of natural resources that are environmentally friendly, feel what nature feels, the equality of nature with human, the comfort while being in the middle of nature. The conclusion of this paper is a novel particle contains a main idea that the essence of man and nature are one.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FBS/2017/69/051700871
Subjects: 400 Language > 499 Non-Austronesian languages of Oceania, Austronesian languages, miscellaneous languages > 499.22 Malayo-Polynesian languages of Indonesia, Malaysia, Singapore, Brunei, East Timor; Chamic languages > 499.221 Indonesian (bahasa Indonesia)
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Sugiantoro
Date Deposited: 13 Feb 2017 15:04
Last Modified: 21 Oct 2021 02:25
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/102870
[thumbnail of Artikel_Ilmiah_PDF_(SAC).pdf]
Preview
Text
Artikel_Ilmiah_PDF_(SAC).pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of Untuk_SAC_(SKRIPSI,).pdf]
Preview
Text
Untuk_SAC_(SKRIPSI,).pdf

Download (4MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item