Karakteristik NEET yang Tercermin pada Tokoh Sakai Tamako dalam Film Tamako in Moratorium Karya Sutradara Yamashita Nobuhiro.

Febrianti, Irma (2015) Karakteristik NEET yang Tercermin pada Tokoh Sakai Tamako dalam Film Tamako in Moratorium Karya Sutradara Yamashita Nobuhiro. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

NEET merupakan sebutan bagi orang-orang berusia 15-34 tahun yang tidak bekerja, tidak pula terlibat dalam usaha pencarian kerja, yang di dalamnya tidak termasuk pelajar dan orang yang terlibat urusan rumah tangga. Karakteristik NEET antara lain, malas, tidak berusaha mencari pekerjaan, dan sebagainya. Karakteristik NEET tersebut tercermin pada tokoh Sakai Tamako dalam salah satu film Jepang. Film yang akan digunakan penulis dalam penelitian ini adalah film Tamako in Moratorium karya sutradara Yamashita Nobuhiro. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analisis dan teori sosiologi sastra serta tinjauan umum tentang NEET yang digunakan untuk menganalisis pencerminan karakteristik NEET dalam sebuah karya sastra berupa film. Hasil penelitian ini yaitu menunjukkan bahwa tokoh Sakai Tamako benar-benar memiliki karakteristik seperti NEET pada umumnya, serta diketahui jenis NEET yang ada pada tokoh Sakai Tamako yaitu memiliki cita-cita namun tidak melakukan pencarian kerja (hikyuushokugata) dan menarik diri dari masyarakat. Sebagai tambahan, disarankan bagi peneliti selanjutnya untuk menggunakan film yang sama, namun dengan konsep kyouiku papa, yaitu konsep hubungan ayah dan anak untuk mengetahui kedekatan tokoh Tamako dengan ayahnya.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FBS/2015/381/051506511
Subjects: 400 Language > 495 Languages of east and southeast Asia > 495.6 Japanese
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Bahasa dan Sastra Jepang
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 22 Sep 2015 10:31
Last Modified: 18 Oct 2021 04:14
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/101577
[thumbnail of COVER_neet.pdf]
Preview
Text
COVER_neet.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of CURRICULUM_VITAE.pdf]
Preview
Text
CURRICULUM_VITAE.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BERITA_ACARA_BIMBINGAN_SKRIPSI.pdf]
Preview
Text
BERITA_ACARA_BIMBINGAN_SKRIPSI.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of s_new_BAB_I.pdf]
Preview
Text
s_new_BAB_I.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of s_new_BAB_II.pdf]
Preview
Text
s_new_BAB_II.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of s_new_BAB_III.pdf]
Preview
Text
s_new_BAB_III.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of s_new_BAB_IV.pdf]
Preview
Text
s_new_BAB_IV.pdf

Download (2MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item