Hardanti, KurniasariNovi (2014) Determinan Minat Keperilakuan untuk Menggunakan Sistem Enterprise Resource. Magister thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Studi ini bertujuan untuk menguji determinan minat keperilakuan seseorang untuk menggunakan sistem Enterprise Resource Planning (ERP). Faktor-faktor yang mempengaruhi minat keperilakuan dalam studi ini adalah kontrol perilaku persepsian, sikap, norma subjektif, kegunaan persepsian, dan kompatibilitas. Studi ini merupakan pengembangan model ory of Planned Behaviour (TPB). Studi ini menggunakan metode survey dalam pengambilan data. Sampel studi ini adalah manajer dan karyawan pada PT PLN Distribusi Jawa Timur yang menggunakan sistem ERP. Sebanyak 57 data dapat diolah dengan menggunakan smartPLS dan hasilnya adalah model studi dapat menjelaskan 84% determinan minat keperilakuan untuk menggunakan sistem ERP dan menjelaskan 42% determinan perilaku untuk menggunakan sistem ERP. Hasil studi ini adalah konstruk kontrol perilaku persepsian, kegunaan persepsian, dan kompatibilitas mempengaruhi minat seseorang dalam menggunakan sistem ERP. Implikasi studi ini adalah analis sistem dan manajer harusnya memastikan bahwa SIA berbasis teknologi yang diperkenalkan pada pengguna adalah hal yang menguntungkan, berguna, dan sesuai.
English Abstract
purpose of this study was to examine determinant of behaviour intention and behaviour to use Enterprise Resource Planning system (ERP). antecedent of Behaviour and Behavioural Intention in this study is perceived behaviour control, attitude, subjective norm, perceived usefulness, and compatibility. This study is a development models of ory of Planned Behaviour (TPB). study used survey method in ga r data. Samples of this study were employees of PT PLN in East Java Distribution that used ERP system. A total of 57 data can be processed using smartPLS and result is a study model can explain 84% interest in determinant of behavioural intention to use ERP system and explain 42% interest in determinant of behaviour to use ERP system. results of this study is construct of perceived behaviour control, perceived usefulness, and compatibility affect a behavioural intention in using ERP system, and n behavioural intention and experience of using computer affect behaviour in using ERP system. implications of this study is systems analyst and manager should ensure that ERP System introduced on user is profitable, useful and compatible.
Item Type: | Thesis (Magister) |
---|---|
Identification Number: | TES/658/HAR/d/041401793 |
Subjects: | 600 Technology (Applied sciences) > 658 General management |
Divisions: | S2/S3 > Magister Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis |
Depositing User: | Endang Susworini |
Date Deposited: | 03 Apr 2014 12:15 |
Last Modified: | 03 Apr 2014 12:15 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/160059 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |