Ilustrasee: Studi Kasus Peran Content Creator dalam Edukasi Ilustrasi melalui Platform Digital

Shafaro, Daghfal Ayidin and Dyanningrum Pradikta, S.Sn., M.Ds (2024) Ilustrasee: Studi Kasus Peran Content Creator dalam Edukasi Ilustrasi melalui Platform Digital. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Ilustrasee merupakan content creator yang bergerak di bidang ilustrasi dan aktif beberapa platform digital diantaranya ; Instagram, TikTok, YouTube, dan Discord. Ilustrasee memanfaatkan media sosial dengan mengunggah konten informasi, edukasi, komunikasi, diskusi, dan relasi. Konten disampaikan dalam bentuk video dan gambar dengan memanfaatkan fitur yang dimiliki platform digital tersebut. Adapun tujuan dari penelitian ini untuk (a).Mengetahui peran Ilustrasee dalam bidang ilustrasi melalui media sosial. (b).Mengetahui kontribusi Ilustrasee dalam bidang ilustrasi melalui media sosial. (c).Mengetahui efektivitas media sosial yang digunakan Ilustrasee dalam mencapai tujuan komunitas. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif dan menggunakan Teori Peran Soerjono Soekanto & Teori Community Engagement ; (a).Menyampaikan informasi kepada masyarakat. (b).Berkonsultasi dengan masyarakat. (c).Melibatkan masyarakat. (d).Berkolaborasi dengan masyarakat. (e).Memberdayakan masyarakat. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, wawancara, dokumentasi dan kuesioner. Hasil dari penelitian ini diantaranya: (a). Ilustrasee menjalankan perannya melalui platform digital dengan menyampaikan informasi, berkonsultasi, melibatkan, berkolaborasi dan memberdayakan masyarakat. (b).Ilustrasee memanfaatkan platform digital Instagram, TikTok, YouTube dan Discord sebagai media informasi, edukasi, dan bersosialisasi. (c).Efektifitas penggunaan platform digital menjadi komponen penting bagi Ilustrasee dalam memberikan dampak positif untuk audiens. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa platform digital media sosial menjadi komponen penting bagi Ilustrasee untuk menjalankan perannya dalam memberikan ruang edukasi, berekspresi dan bersosialisasi kepada audiens.

English Abstract

Ilustrasee is a content creator engaged in illustration and is active on several digital platforms including; Instagram, TikTok, YouTube, and Discord. Ilustrasee utilizes social media by uploading information, education, communication, discussion, and relationship content. The content is delivered in the form of videos and images by utilizing the features of these digital platforms. The purpose of this research is to (a).Know the role of Ilustrasee in the field of illustration through social media. (b).Knowing the contribution of Ilustrasee in the field of illustration through social media. (Knowing the effectiveness of social media used by Ilustrasee in achieving community goals. This research method uses a qualitative approach with descriptive research type and uses Soerjono Soekanto's Role Theory & Community Engagement Theory; (a). Conveying information to the community. (b). Consulting with the community. (c). Involving the community. (d).Collaborating with the community. (e). Empowering the community. Data collection techniques using observation, interviews, documentation and questionnaires. The results of this study include: (a). Ilustrasee carries out its role through digital platforms by conveying information, consulting, involving, collaborating and empowering the community. (b).Ilustrasee utilizes the digital platforms Instagram, TikTok, YouTube and Discord as media for information, education, and socializing. (c).The effectiveness of using digital platforms is an important component for Ilustrasee in providing a positive impact on the audience. Thus it can be concluded that social media digital platforms are an important component for Ilustrasee to carry out its role in providing educational space, expression and socialization to the audience.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 0524120200
Uncontrolled Keywords: Peran, Ilustrasee, Platform digital- Role, Ilustrasee, Digital Platform
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Seni Rupa Murni
Depositing User: soegeng sugeng
Date Deposited: 31 Oct 2024 07:16
Last Modified: 31 Oct 2024 07:16
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/227867
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Daghfal Ayidin Shafaro.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Actions (login required)

View Item View Item