Upaya Peningkatan Pendapatan Masyarakat Melalui Program Desa Wisata Berbasis Partisipasi Masyarakat Di Desa Gunungsari Kecamatan Bumiaji Kota Batu

Sugihariyanto, Santoso (2019) Upaya Peningkatan Pendapatan Masyarakat Melalui Program Desa Wisata Berbasis Partisipasi Masyarakat Di Desa Gunungsari Kecamatan Bumiaji Kota Batu. Magister thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian Ini berjudul Upaya Peningkatan Pendapatan Masyarakat Melalui Program Desa Wisata Berbasis Partisipasi Masyarakat di Desa Gunungsari Kecamatan Bumiaji Kota Batu. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengembangan desa wisata berbasis partisipasi masyarakat, pengaruh program desa wisata terhadap peningkatan pendapatan dan mengetahui kesempatan kerja berdasarkan jenis usaha yang ditawarkan Metode yang digunakan menggunakan analisa diskriptip kualitatip sehingga dibutukan penjabaran analisa tiap tahapan yang dilakukan peneliti diantaranya ada tiga tahapan yaitu tahap analisa pengembangan desa wisata, analisa partisipasi masyarakat (melihat keperansertaan masyarakat), dan analisa peningkatan pendapatan. sedangkan rangkuman hasil penelitihan terdahulu bahwa pengembangan desa wisata tidak terlepas dari peran masyarakat yang ada di dalamnya dan keunikan yang dimiliki desa tersebut. Hasil penelitian biperoleh potensi desa wisata gunungsari yang bisa dikembangkan adalah wisata budaya, berupa wayang kulit, jaran kepang dor, terbang jidor, tari sanduk, bantengan, dan pencak silat. agrowisata berupa hamparan bunga mawar dengan atraksi yang bisa dilakukan adalah memetik bunga mawar merangkai dan atraksi penyulingan minyak wangi. yang dikudung akomodasi dan infrastruktur. Sasarannya adalah dengan dikembangkannya desa wisata gunungsari kegiatan masyarakat akan meningkat dari pemilik lahan menjadi pengusaha wisata, petani penggarap menjadi atraksi wisata, pemuda-pemuda pengangguran bisa ditarik menjadi pemandu wisata, fotografer, penjaga loket dan tukang parkir begitu juga kegiatan peternakan.

English Abstract

The objective of this study is to identify the development of community participation-based tourism village, identify the influence of tourism village program on increases in community income, and to identify job opportunities based on the developed business. This study uses descriptive qualitative method, so it requires elaborations on all research stages. The stages are analysis of tourism village development, analysis of community’s participation, and analysis of income. Previous studies conclude that the development of tourism village is closely related with the role of the community and the uniqueness of the village. The result of this study shows that Gunungsari village has many potentials. In terms of cultural tourism, this village has wayang kulit, jaran kepang dor, terbang jidor, sanduk dance, bantengan, and pencak silat. In terms of agrotourism, this village has many rose farms where tourist can have the experience of harvesting the flowers, arrange them, or extract them for perfume should the accommodations and infrastructures are available. It is expected that this tourism village can upgrade its community from land owners to tourism entrepreneurs and from farm labors to tourist attraction performers. This improvement is also expected to provide youngsters with jobs such as tour guide, photographer, ticket booth attendants, and parking lot attendants, not to mention employment in livestock farming

Other obstract

-

Item Type: Thesis (Magister)
Identification Number: TES/338.479 1/SUG/u/2019/041902129
Uncontrolled Keywords: rogram Desa Wisata, Partisipasi, Peningkatan Pendapatan,-tourism village program, participation, income increase
Subjects: 300 Social sciences > 338 Production > 338.4 Secondary industries and services > 338.47 Services and specific products > 338.479 1 Services and specific products (Geography and travel)
Divisions: S2/S3 > Magister Ilmu Ekonomi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Endang Susworini
Date Deposited: 01 Sep 2022 06:51
Last Modified: 01 Sep 2022 06:51
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/193907
[thumbnail of Santoso Sugihariyanto (2).pdf] Text
Santoso Sugihariyanto (2).pdf

Download (5MB)

Actions (login required)

View Item View Item