Pencarian Terjemahan Hadits Shahih Muslim Menggunakan Metode BM-25

Fahriansyah, Bagus Abdan Aziz (2020) Pencarian Terjemahan Hadits Shahih Muslim Menggunakan Metode BM-25. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Hadits merupakan rujukan kedua bagi umat muslim terlebih lagi fungsi hadits adalah penjelas dari alquran. Namun beberapa orang awam kesulitan untuk mencari suatu topik pada hadits karena jumlahnya yang ada sangat banyak dan tidak semua orang bisa menghafalnya. Sebenarnya ada buku kertas maupun buku elektronik namun buku tersebut tidak bisa memberikan urutan mana yang paling relevan terlebih dahulu. Dalam ilmu komputer ada sebuah bidang yang mempelajari tentang mengekstrak sebuah kata menjadi sebuah informasi baru yang kita butuhkan atau mengetahui kemiripan suatu frase dengan dokumen tertentu yaitu Text Mining. Penulis ingin menerapkan salah satu teknik text mining yaitu BM-25 dalam pencarian hadits shahih muslim. Dan peneliti ingin mengetahui seberapa tingkat efektifitas algoritme BM-25 dalam menangani permasalahan yang diangkat oleh penulis. Dari penelitian yang menggunakan hadist shahih muslim sebagai data nya penulis melakukan uji coba dengan memasukkan lima kata kunci kemudian membuat variasi nilai variabel k dan b sebagai variabel optimasi ditemukan k optimal pada q1=0.75 ; q2=0.5 ; q3=0.75 ; q4=0.75 ; q5=0.5 dan b optimal pada q1=0.1.2 ; q2=1.2 ; q3=1.2; q4=1.2; q5=1.2 dan pengujuan presisi p@k yang di dapati nilai presisi rata-rata sebesar p@10=70%,p@20=54%,p@30=42%.

English Abstract

Hadits is second reference to moslem people. Furthermore function of hadits is explanation from alquran . but many common people difficult to find some topic of hadits because its amount very much and not everyone can memorize it. Actually paper book or electronic book can’t give feedback which relevant first. In computer science there’s subject that study about extracting words become a new information that we need or to know similarity a phrase with certain document namely text mining. writer wants implement one of text mining technique namely BM-25 in searching of hadits shahih moeslem . and writer wants to know how effective BM-25 algorithm for handle problem that writer give. From research that using hadits shahih moeslem as its data. Writer wants testing with five different queries and made variate of value of k and b variable that can optimize the result of query dan k variable optimum at q1=0.75 ; q2=0.5 ; q3=0.75 ; q4=0.75 ; q5=0.5 and b variable optimum at q1=0.1.2 ; q2=1.2 ; q3=1.2; q4=1.2; q5=1.2 and precision @ k that gets average precision value p@10=70%,p@20=54%,p@30=42%.

Other obstract

-

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FILKOM/2020/137/052003110
Uncontrolled Keywords: BM-25 , text mining , Hadits, query
Subjects: 000 Computer science, information and general works > 006 Special computer methods > 006.3 Artificial intelligence > 006.31 Machine learning > 006.312 Data mining
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 10 Aug 2020 06:49
Last Modified: 11 Apr 2023 03:45
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/181048
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Bagus Abdan Aziz Fahriansyah.pdf
Restricted to Registered users only until 31 December 2023.

Download (6MB)

Actions (login required)

View Item View Item