Azam, Dimas Fachrurrozi (2017) Prediksi Harga Emas Batang Menggunakan Feed Forward Neural Network Dengan Algoritme Genetika. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Investasi merupakan suatu kegiatan membeli barang, sampai memiliki nilai yang cukup tinggi untuk dijual kepada investor lain. Ada banyak jenis investasi, salah satunya emas. Beberapa orang yang baru memulai dalam melakukan investasi merasa kesulitan dalam menentukan untuk membeli dan menjual emas. Banyak kerugian yang akan didapat jika investor salah langkah dalam menjual ataupun membeli emas. Berdasarkan permasalahan tersebut, peneliti bermaksud membantu para investor dengan mengusuljan sistem prediksi harga emas menggunakan feed forward neural network (FFNN) dengan algoritme genetika. Metode algoritme genetika digunakan untuk mengoptimasi. Dari hasil pengujian, jumlah data latih 126 data, dan data uji 54 data, nilai cr 0,3 dan nilai mr 0,7, jumlah popsize 250, jumlah generasi 200, menghasilkan nilai rata-rata root mean square error (RMSE) 0,304587%.
English Abstract
Investment is an activity to buy goods, with the purpose to be sold to other investors until they reach a high enough value. There are many types of investments, one of which is gold. Some people who are just starting out in investing find it difficult in deciding to buy and sell gold. Many losses will be obtained if the investor missteps in selling or buying gold. Based on the problem, the researcher intends to help the investor by proposing gold price prediction system using feed forward neural network (FFNN) with genetic algorithm. The genetic algorithm method is used to optimize. From the test result, the total of 126 training data, and the total of 54 testing data, the CR value 0,3 and the MR value 0,7, the number of pop size is 250, the number of generations are 200, yields an average mean root mean square error (RMSE) of 0,304587%.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/FTIK/2017/528/051707850 |
Uncontrolled Keywords: | Investasi Emas, Prediksi Harga Emas, Feed Forward Neural Network(FFNN), Algoritme Genetika |
Subjects: | 000 Computer science, information and general works > 006 Special computer methods > 006.3 Artificial intelligence > 006.32 Neural nets (neural networks) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika |
Depositing User: | Yusuf Dwi N. |
Date Deposited: | 28 Aug 2017 07:22 |
Last Modified: | 28 Sep 2020 04:23 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/1780 |
Preview |
Text
Dimas Fachrurrozi Azam.pdf Download (6MB) | Preview |
Actions (login required)
View Item |