Peran Komitmen Organisasional Dalam Memediasi Pengaruh Keadilan Organisasi Dan Keterlibatan Kerja Terhadap Organizational Citizenship Behavior Perawat (Studi Pada Rumah Sakit Universitas Muhammadiyah Malang)

-, Umiriyana (2019) Peran Komitmen Organisasional Dalam Memediasi Pengaruh Keadilan Organisasi Dan Keterlibatan Kerja Terhadap Organizational Citizenship Behavior Perawat (Studi Pada Rumah Sakit Universitas Muhammadiyah Malang). Magister thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk memahami Peran Komitmen Organisasional sebagai Mediator Pengaruh Keadilan Organisasi dan Keterlibatan Kerja terhadap Organizational Citizenship Behavior perawat. Bentuk penelitian ini adalah eksplanatory research yang dilakukan pada perawat rumah sakit Universitas Muhammadiyah Malang. Sampel penelitian diambil dengan random sampling secara proporsional. Sampel penelitian ini adalah 96 responden dari seluruh populasi seluruh perawat rumah sakit Universitas Muhammadiyah Malang yang berjumlah 127 orang. Data hasil penelitian dianalisis dengan statistik melalui model persamaaan structural (Structural Equation Model). Hasil penelitian menunjukkan bahwa Keadilan organisasi tidak berpengaruh signifikan terhadap OCB, Keterlibatan kerja berpengaruh signifikan terhadap OCB, Komitmen organisasional berpengaruh signifikan terhadap OCB, Keadilan organisasi berpengaruh signifikan terhadap OCB melalui Komitmen Organisasional, Keterlibatan Kerja berpengaruh signifikan terhadap OCB melalui Komitmen Organisasional.

English Abstract

This study aims to understand the role of organizational commitment in mediating the influence of organizational justice and job involvement on nurses’ organizational citizenship behavior. This explanatory research was conducted on the nurses of Universitas Muhammadiyah Malang Hospital (UMM Hospital). From the population of 127 nurses, 96 were selected as the sample through proportionate random sampling method. The statistical analysis through Structural Equation Modelling found that organizational justice has no significant influence on organizational citizenship behavior, job involvement has a significant influence on organizational citizenship behavior, organizational commitment has a significant influence on organizational citizenship behavior, organizational justice has a significant influence on organizational citizenship behaviorthrough organizational commitment, and job involvement has a significant influence on organizational citizenship behavior through organizational commitment.

Other obstract

-

Item Type: Thesis (Magister)
Identification Number: TES/610.73/UMI/p/2019/041906262
Uncontrolled Keywords: NURSING, HOSPITAL - ADMINISTRATION
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 610 Medicine and health > 610.7 Education, research, nursing, services of allied health personnel > 610.73 Nursing and services of allied health personnel
Divisions: S2/S3 > Magister Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Endang Susworini
Date Deposited: 08 Jan 2020 07:21
Last Modified: 08 Jan 2020 07:21
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/177650
Full text not available from this repository.

Actions (login required)

View Item View Item