Peran Badan Pengawas Keuangan Dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Jawa Timur Terhadap Pencegahan Korupsi

Dwi H, Chandra (2019) Peran Badan Pengawas Keuangan Dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Jawa Timur Terhadap Pencegahan Korupsi. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Tingkat angka korupsi yang terjadi di Indonesia masih tinggi. Instansi-Instansi Pemerintahan yang terlibat terhadap pencegahan korupsi di Indonesia tergolong banyak. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan peran Badan Pengawas Keuangan Dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Provinsi Jawa Timur dalam mencegah tindakan korupsi sektor publik di Provinsi Jawa Timur. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Jawa Timur berperan sebagai pemberi edukasi, pencegahan dan pemberantasan korupsi di Jawa Timur. Pemberian edukasi yang dilakukan BPKP Perwakilan Jawa Timur berupa sosialisasi ke kampus-kampus yang ada di Jawa Timur. BPKP Perwakilan Jawa Timur berperan sebagai pencegah korupsi melalui fungsinya memberi pelayanan bimbingan teknis, fraud control plan (FCP), evaluasi, monitoring kepada BUMN, BUMD, BLUD, Pemerintah Kabupaten/Kota di wilayah Jawa Timur. BPKP Perwakilan Jawa Timur berperan sebagai pemberantas korupsi melalui fungsinya berupa audit investigasi, reviu, pemberian keterangan ahli, menghitung kerugian negara.

English Abstract

There are too many corruption happened in Indonesia. On the other side, there are also many governmental boards that one of their role is to prevent corruption. This study aims to declare the role of East Java of Finance and Development Supervisory Board (as known as BPKP in Indonesia) to prevent corruption especially in East Java’s public sector. Writter used descriptive-qualitative method in this study. The research results that East Java of Finance and Development Supervisory Board has the role that giving education about the bad of corruption, also at prevention and eradication of corruption. The education about the bad of corruption is given at colleges in East Java. To prevent, the board gives technical guidance, fraud control plan (FCP), evaluation, and monitoring to governmental corporates (as known as BUMN and BUMD), governmental services (as known as BLUD), and also district government. To eradicate the corruption, the board has investigative audit, review, expert statement (on a court),and counting the loss of the government’s finance.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FEB/2019/582/051911276
Uncontrolled Keywords: Korupsi, audit investigasi, monitoring, reviu, BPKP-corruption, investigative audit, monitoring, review, East Java of Finance and Development Supervisory Board (BPKP)
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 657 Accounting > 657.4 Specific fields of accounting > 657.45 Auditing > 657.458 Auditing internal
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: soegeng sugeng
Date Deposited: 08 Nov 2020 15:35
Last Modified: 19 Oct 2021 05:41
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/177344
[thumbnail of Chandra Dwi H.pdf]
Preview
Text
Chandra Dwi H.pdf

Download (2MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item