Desain Sistem Kontrol Suhu Hot Bed Menggunakan Kontroler PID Pada Printer 3D Berbasis Arduino Uno

Priambodo, Kukuh (2019) Desain Sistem Kontrol Suhu Hot Bed Menggunakan Kontroler PID Pada Printer 3D Berbasis Arduino Uno. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Printer 3D merupakan sebuah alat yang dapat mencetak hasil desain prototype menjadi sangat cepat dan relatif mudah. Di dalam alat printer 3D terdapat komponen yang di sebut Hot Bed. Fungsi hot bed itu sendiri yaitu sebagai tempat alas cetak selama proses mencetak berlangsung. Umumnya bahan hot bed adalah dari kaca, aluminium, dan bahan lain yang tahan panas untuk mempertahankan objek yang di cetak tetap melekat pada permukaan. Dalam penelitian ini akan di lakukan pengontrolan temperatur hot bed sesuai dengan set-point antara suhu kamar (24°C) sampai (120°C) agar hot bed memiliki temperatur yang stabil. Sistem kontrol yang digunakan pada alat ini adalah ProportionalIntegral-Derivative (PID) dengan mikrokontroler Arduino. Kemudian ada NTC (Negatife Temperatue Coefficient) sebagai sensor suhunya, electric heater sebagai pemanasnya, dan metode Ziegler-Nichols 1 sebagai metode penalaan parameter-parameternya. Hasil penalaan parameter kontroler PID menggunakan metode Ziegler-Nichols 1 didapatkan nilai Kp sebesar 4,22, Ki sebesar 0,07 dan Kd sebesar 61,19 Hasil implementasi kontroler PID yang telah dilakukan menunjukkan bahwa sistem mampu bekerja sesuai spesifikasi desain yang diinginkan .

English Abstract

3D printer is a tool that can print prototype designs to be very fast and relatively easy. Inside the 3D printer is a component called the Hot Bed. The function of the hot bed itself is as a place to print during the printing process. Generally the hot bed material is made of glass, aluminum, and other materials that are heat-resistant to keep the printed object attached to the surface. In this research, the hot bed temperature will be controlled according to the set point between room temperature (24 ° C) to (120 ° C) so that the hot bed has a stable temperature. The control system used in this tool is ProportionalIntegral-Derivative (PID) with Arduino microcontroller. Then there is the NTC (Negativee Temperatue Coefficient) as the temperature sensor, the electric heater as the heater, and the Ziegler-Nichols 1 method as the parameter tuning method. The results of tuning the PID controller parameters using the Ziegler-Nichols 1 method obtained Kp values of 4.22, Ki of 0.07 and Kd of 61.19 The results of the implementation of the PID controller that have been done indicate that the system is able to work according to the desired design specifications.

Other obstract

-

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FT/2019/863/051910642
Uncontrolled Keywords: Printer 3D, Hot Bed, Kontroler PID, Metode Ziegler-Nichols. 3D Printer, Hot Bed, PID Controller, Ziegler-Nichols Method.
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 621 Applied physics > 621.3 Electrical, magnetic, optical, communications, computer engineering; electronics, lighting > 621.38 Electronics, communications engineering > 621.381 Electronics > 621.381 5 Components and circuits > 621.381 53 Printed circuits and circuits for specific functions
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 08 Sep 2020 02:32
Last Modified: 22 Mar 2022 07:16
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/176522
[thumbnail of Kukuh Priambodo.pdf]
Preview
Text
Kukuh Priambodo.pdf

Download (3MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item