Kepatuhan Pemerintah Indonesia Kepada Kesepakatan Kongres International Union Of Conservation For Nature Tahun 1992 Terhadap Perlindungan Kawasan Karst Di Indonesia Tahun 2012 – 2016

Sibt, Husin (2019) Kepatuhan Pemerintah Indonesia Kepada Kesepakatan Kongres International Union Of Conservation For Nature Tahun 1992 Terhadap Perlindungan Kawasan Karst Di Indonesia Tahun 2012 – 2016. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Indonesia merupakan Negara yang memiliki kawasan karst terluas di kawasan Asia Tenggara dengan luas wilayah sebesar 154.000 km2. Dengan besarnya luas wilayah tersebut, pemerintah Indonesia berusaha untuk menjaga dan mengelola kawasan karst tersebut dengan baik. Hal ini ditunjukan dengan dimunculkannya peraturan – peraturan mengenai pengelolaan dan perlindungan kawasan karst. Munculnya peraturan – peraturan ini merupakan bentuk kepatuhan pemerintah Indonesia terhadap hasil dari IVth World Congress on National Parks and Protected Areas. Hasil kongres ini membantu pemerintah Indonesia dalam upaya perlindungan kawasan – kawasan yang penting bagi ekosistem salah satunya adalah kawasan karst.

English Abstract

Indonesia has the largest karst area in Southeast Asia with total karst area around 154.000km2. Indonesian government attempt to protect karst as best as they could. Indonesian government formulating the regulations to manage and protect karst area. The regulations for manage and protect karst area base on result from IVth World Congress on NationalParks and Protected Areas. The result from the congress help Indonesian government in attempt to protected karst area in Indonesia.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FISIP/2019/375/051903338
Subjects: 300 Social sciences > 322 Relation of the state to organized groups and their members
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 20 Oct 2020 03:27
Last Modified: 20 Oct 2020 03:27
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/170008
Full text not available from this repository.

Actions (login required)

View Item View Item