Arviana, Yustia Nerissa (2019) Penerapan Pasal 12 Huruf d Jo Pasal 83 ayat (1) huruf a Undang-undang Nomor 18 Tahun 2013 tentang Pencegahan dan Pemberantasan Perusakan Hutan dalam Perkara Nomor : 39/Pid.Sus/PN.SIT Berdasarkan Hukum Progresif. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Aktivitas penebangan hutan secara illegal pada saat ini berjalan dengan sangat terbuka, transparan dan banyak pihak yang terlibat dan memperoleh keuntungan dari aktivitas pencurian kayu ini. Modus yang biasanya dilakukan adalah dengan melibatkan banyak pihak dan secara sistematis dan terorganisir. Namun yang terjadi pada kasus nenek Asyani adalah bahwa nenek Asyani merupakan warga yang tinggal di area sekitaran hutan produksi petak 43 F blok Curah Cotok, Dalam putusan pidana nomor: 39/PID.SUS/2015/PN SIT nenek Asyani diputus dengan putusan pidana penjara 1 tahun 3 bulan dan denda sebesar Rp. 500 Juta subsider 1 hari hukuman percobaan. Putusan hakim sebagai penentu terakhir proses penegakan hukum untuk mencari keadilan merupakan sesuatu yang sangat penting dalam hal ini. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian yuridis normatif., Dimana metode yuridis normatif adalah “ppenelitian hokum dilakukan dengan cara meneliti bahn pustaka atau data sekunder sebagai bahan dasar untuk diteliti dengan cara mengadakan penelusuran terhadap peraturan-peraturan dan literature-literatur yang berkaitan dengan permasalahan yang akan diteliti Dari hasil penelitian yang dilakukan dapt diketahui bahwa dalam pembentukan hukum di indonesia belum didasari dengan pemikiran hukum progresif, adapun 3 (tiga) faktor yang mendasari, yaitu rendahnya pemahaman hukum progresif dari pembentuk hukum, rendahnya moral yang melandasi pembentukan dan penegakan hukum di Indonesia, serta adanya pengaruh politik terhadap pembentukan dan penegakan hukum.
English Abstract
Illegal logging activities are currently very open, transparent and many parties are involved and benefit from this timber theft activity. The mode usually carried out is by involving many parties and in a systematic and organized manner. But what happened in the case of grandmother Asyani was that Asyani's grandmother was a resident who lived in the area around a plot of production forest 43 F Cotok Bulk block, In the criminal decision number: 39 / PID.SUS / 2015 / PN SIT grandmother Asyani was decided with a prison sentence 1 year 3 months and a fine of Rp. 500 million subsidiary 1 day probation. The judge's decision as the final determinant of the law enforcement process to seek justice is something very important in this regard. This study uses a normative juridical research, where the normative juridical method is "legal research is carried out by examining literature or secondary data as the basic material to be investigated by conducting a search of the rules and literature related to the problems to be studied From the results of research carried out, it can be seen that in the formation of law in Indonesia has not been based on progressive legal thinking, as for 3 (three) underlying factors, namely the lack of progressive legal understanding of the lawmakers, the low moral underlying the establishment and enforcement of law in Indonesia, and there is a political influence on the establishment and enforcement of law
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/FH/2019/208/051902899 |
Subjects: | 300 Social sciences > 344 Labor, social service, education, cultural law > 344.04 Miscellaneous social problems and services |
Divisions: | Fakultas Hukum > Ilmu Hukum |
Depositing User: | soegeng sugeng |
Date Deposited: | 16 Jun 2020 08:13 |
Last Modified: | 09 Dec 2021 07:37 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/169161 |
Preview |
Text
Yustia Nerissa Arviana.pdf Download (1MB) | Preview |
Actions (login required)
View Item |