Pengaruh Rasio Keuangan Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Cumulative Abnormal Return Pada Perusahaan Terbuka Yang Terdaftar Di Indeks Lq-45

Binfaryanto, Adnan Prakasa (2018) Pengaruh Rasio Keuangan Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Cumulative Abnormal Return Pada Perusahaan Terbuka Yang Terdaftar Di Indeks Lq-45. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh bukti empiris pengaruh rasio keuangan dan ukuran perusahaan terhadap cumulative abnormal return pada perusahaan terbuka yang terdaftar di indeks LQ-45. Penelitian ini merupakan studi peristiwa yaitu untuk melihat cumulative abnormal retun sebelum dan sesudah diterbitkan laporan keuangan dan juga melihat faktor-faktor tertentu yang mempengaruhi cumulative abnormal return. Variabel independen yang digunakan adalah rasio profitabilitas, rasio solvabilitas dan ukuran perusahaan. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan terbuka yang terdaftar dalam indeks LQ-45 periode 2013-2016. Alat uji statistik yang digunakan ini adalah analisis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian juga menunjukkan bahwa rasio profitabilitas, rasio solvabilitas dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap cumulative abnormal return. Hal ini disebabkan karena, sebelumnya Investor sudah membaca laporan keuangan interim perusahaan, sehingga kandungan informasi yang ada di laporan keuangan terutama informasi rasio profitabilitas, rasio solvabitas dan ukuran perusahaan kurang direspon oleh pasar.

English Abstract

The purpose of this research study is to obtain empirical evidence of the influence of Financial Ratio and Firm Size toward accumulation of abnormal return of public company in LQ-45 index. This study is even study to look accumulation of abnormal return before and after publication of financial report and to see which factor influence the accumulation of abnormal return. Independent variable in this research are Profitability Ratio, Solvability Ratio and Company Size. The sample used in this research is go-public company who listed in LQ-45 index in 2013-2016 periods. The methods used in this research is multiple linear regression analysis. The results of showed that Profitability ratios. Solbvability ratio and Firm size have no effect towards accumulation of abnormal return and the results showed that. This because investor already read interim financial reports, so the information in financial report especially profitability ratio, solvability ratio and firm size not responded by investor.

Other obstract

-

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FE/2018/802/051901925
Uncontrolled Keywords: Cumulative Abnormal return, Rasio Profitabilitas , Rasio Solvabilitas dan ukuran perusahaan, Share Price, Profitabilty Ratio, Solvability Ratio and Company Size
Subjects: 300 Social sciences > 338 Production > 338.6 Organization of production > 338.64 Size of enterprises
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Nur Cholis
Date Deposited: 21 Apr 2020 09:16
Last Modified: 15 Nov 2021 02:08
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/166987
[thumbnail of Adnan Prakasa Binfaryanto.pdf]
Preview
Text
Adnan Prakasa Binfaryanto.pdf

Download (24MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item