Peran Koperasi Masjid Sabilillah Kota Malang Dalam Memberdayakan Wakaf Tunai Untuk Pengembangan Usaha Mikro

Hidayatullah, Ahmad Maulana (2018) Peran Koperasi Masjid Sabilillah Kota Malang Dalam Memberdayakan Wakaf Tunai Untuk Pengembangan Usaha Mikro. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini memiliki dua tujuan, tujuan yang pertama adalah untuk mengetahui pemberdayaan yang dilakukan Koperasi Masjid Sabilillah Kota Malang terhadap pengembangan usaha mikro. Tujuan yang kedua adalah untuk mengetahui perkembangan usaha mikro mauquf alaih sebelum dan sesudah di beri wakaf tunai. Penelitian yang dilakukan pada tahun 2017 dengan menggunakan sampel sebanyak 30 Estimasi dilakukan dengan paired sample t-test yang menggunakan program SPSS statistics subscription. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pendapatan, penjualan, ROA (Return On Assets), dan ROE (Return On Equity) sebelum diberi wakaf memiliki perbedan yang signifikan setelah diberi wakaf

English Abstract

This study has two objectives, the first goal is to find out the empowerment that is done by the Sabilillah Mosque Cooperative in Malang City on the development of micro businesses. The second goal is to find out the development of microenterprises willing to win before and after being given cash waqf. The study was conducted in 2017 using a sample of 30 estimates carried out by paired sample ttests using SPSS statistics subscription programs. The results of this study indicate that income, sales, ROA (Return On Assets), and ROE (Return On Equity) before being given waqf have significant differences after being given a waqf

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FE/2018/528/051810183
Uncontrolled Keywords: Koperasi Masjid Sabilillah Kota Malang, Wakaf Tunai, UKM, Pendapatan, Penjualan, ROA (Return On Asset), ROE (Return On Equity), Sabilillah Mosque Cooperative, Malang City, Cash Waqf, SMEs, Revenue, Sales, ROA (Return On Assets), ROE (Return On Equity)
Subjects: 300 Social sciences > 334 Cooperatives
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Nur Cholis
Date Deposited: 25 Jan 2019 07:03
Last Modified: 20 Oct 2021 07:17
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/162821
[thumbnail of Ahmad Maulana Hidayatullah.pdf]
Preview
Text
Ahmad Maulana Hidayatullah.pdf

Download (3MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item